Rahma, Talitha (2024) STUDI DRAMATURGI DALAM PRESENTASI DIRI GRUP K-POP CROSS COVER DANCE TIREX (Dramaturgy Study In The Self Presentation Of The K-Pop Cross Cover Dance Group Tirex). Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.
|
Text
4. Abstrak_052005.pdf Download (301kB) | Preview |
|
|
Text
7. BAB I_052019.pdf Download (452kB) | Preview |
|
|
Text
6. Daftar Isi_052016.pdf Download (197kB) | Preview |
|
|
Text
1. Cover_052000.pdf Download (31kB) | Preview |
|
|
Text
2. Lembar Persetujuan_052004.pdf Download (27kB) | Preview |
|
|
Text
5. Kata Pengantar_052010.pdf Download (397kB) | Preview |
|
|
Text
8. BAB II_052028.pdf Download (400kB) | Preview |
|
|
Text
12. Daftar Pustaka_052101.pdf Download (398kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Studi Dramaturgi Dalam Presentasi Diri Grup K-Pop Cross Cover Dance Tirex” ini bertujuan untuk menganalisis presentasi diri anggota cross cover dance Tirex di panggung depan (front stage) dan panggung belakang (back stage). Menggunakan teori dramaturgi Erving Goffman dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian ini menemukan bahwa kelima informan, yaitu grup Tirex, telah secara sadar dan sengaja melakukan presentasi diri sebagai grup yang meng-cover idol K-Pop TXT. Di pangung depan, mereka menjelma menjadi TXT, grup idol K-Pop ternama. Kostum, riasan, gerakan tari, dan ekspresi mereka tiru dengan sempurna. Bahkan, mereka menghafal gerakan rumit dan mempelajari lirik lagu untuk menyampaikan emosi dan ekspresi layaknya idol asli. Namun, di panggung belakang, Tirex kembali menjadi diri mereka sendiri. Bebas dari tuntutan citra sebagai anggota TXT. Menariknya, menjelang pertunjukan, beberapa anggota mengalami perubahan kepribadian, sikap, dan perilaku. Namun, perubahan ini tidak dialami semua anggota. Faktor- faktor seperti kemiripan fisik dengan anggota TXT atau kesamaan sikap dan gaya hidup dengan idol menjadi pembeda. Kata Kunci: Presentasi Diri, Dramaturgi, Cross Cover Dance, Panggung Depan, Panggung Belakang.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2024 |
Depositing User: | Drs Iwan Ridwan |
Date Deposited: | 02 Oct 2024 01:15 |
Last Modified: | 02 Oct 2024 01:15 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70985 |
Actions (login required)
View Item |