Fakhira, Syifa (2023) TIK TOK SEBAGAI MEDIA EDUKASI TENTANG KARIR BUMN ( Analisis Semiotika Konten Tik Tok Pada Akun @Foimanzega Sebagai Media Edukasi Followers ). Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.
|
Text
9. Daftar Pustaka.pdf Download (43kB) | Preview |
|
|
Text
5. Bab 2.pdf Download (266kB) | Preview |
|
|
Text
4. Bab 1.pdf Download (157kB) | Preview |
|
|
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf Download (36kB) | Preview |
|
|
Text
1. Cover.pdf Download (104kB) | Preview |
|
|
Text
3. Abstrak 3 bahasa.pdf Download (158kB) | Preview |
|
|
Text
11. Kata pengantar.pdf Download (108kB) | Preview |
|
|
Text
12. Daftar isi.pdf Download (114kB) | Preview |
|
|
Text
15. Daftar lampiran.pdf Download (34kB) | Preview |
|
|
Text
13. Daftar tabel.pdf Download (96kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini berjudul “TIK TOK SEBAGAI MEDIA EDUKASI TENTANG KARIR BUMN (Analisis Semiotika Konten Tik Tok Pada Akun @Foimanzega Sebagai Media Edukasi Followers )”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penanda, petanda dan realitas eksternal dari konten Tik Tok akun @Foimanzega sebagai media edukasi tentang karir BUMN mengunakan analisis semiotika model Ferdinand de Saussure. Penelitian ini menggunakan metode studi deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif yang terdiri dari dua informan kunci dan enam informan pendukung. Pengumpulan data diperoleh melalui proses wawancara mendalam, observasi dan studi kepustakaan. Teori pendukung yang digunakan yaitu teori konstruksi realitas sosial milik Peter L Beger dan Thomas Luckman untuk menganalisis makna yang ada di 10 video konten Tik Tok akun @Foimanzega. Hasil dari penelitian ini yaitu petanda dan penanda dalam konten Tik Tok akun @Foimanzega mengenai Tik Tok sebagai media edukasi tentang karir yang saat ini menjadi permasalahan bagi mahasiswa tingkat akhir maupun fresh graduate dengan itu memiliki makna yang positif guna membantu dan mengedukasi followers untuk berkarir khususnya di BUMN. Selain itu, realitas yang didapat dalam konten pada akun @Foimanzega terdapat kesamaan antara realitas sosial dengan di kehidupan sehari – hari dimana masih banyak masyarakat khususnya fresh graduate yang masih awam seputar dunia kerja. Sedangkan realitas yang coba dikonstruksikan oleh @Foimanzega bahwa BUMN merupakan perusahaan – perusahaan yang sulit di tembus maka dari itu butuh persiapan yang matang. Selain itu @Foimanzega mencoba menggunakan media sosial Tik Tok sebagai sarana yang bermanfaat salah satunya menjadi sarana edukasi tentang karir BUMN. Kata Kunci: Konten, Tik Tok, Semiotika, Realitas Sosial
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2023 |
Depositing User: | Drs Iwan Ridwan |
Date Deposited: | 03 Oct 2023 02:45 |
Last Modified: | 03 Oct 2023 02:45 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/66474 |
Actions (login required)
View Item |