STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DI MEDIA SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN CUSTOMER

Silvia Octa Lorensia, 172050038 (2021) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DI MEDIA SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN CUSTOMER. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (45kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (174kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (32kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK 3 bahasa.pdf

Download (37kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (237kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul Strategi Komunikasi Pemasaran di Media Sosial Instagram ntuk meningkatkan Kepercayaan Customer (Studi Deskriptif Kualitatif Pada Akun Instagram Coffee Shop @stujacoffee) pada dasarnya setiap promosi yang dilakukan perusahan merupakan cara bagaimana agar produknya dilirik dan dinikmati oleh setiap konsumen yang datang untuk membeli. Tujan penelitian ini adlaah ntuk mengetahui bagaimana perusahaan melakukan periklanan, promosi yang menarik, serta menjalin hubungan baik dengan para konsumen. Selain itu penelitian ini juga ditujukan untuk memberikan kontribusi dalam perkembangan kajian pada bidang ilmu komunikasi khususnya konsentrasi hubungan masyarakat. Metode penelitian yang digunakan ialah mtode anlisis teks (kualitatif), dengan menggunakan teori Philip Kotler dan Gery Amstrong menganai Mix Theori. Berdasarkan hasil analsisi dan pembahasan maka diperoleh hasil bahwa Stuja Coffee dalam melakukan pemasarannya lebih banyak mengendors para selebgram dan mempromosikan secara langsung oleh ownernya sendiri yakni Ayudia dan Dito. Sering memberikan promosi-promosi yang menguntungkan para mahasiswa yang sering membeli produk tersebut. dalam menjalankan strategi pemasarannya dilakukan melalui media Instagram kepada konsumen untuk mencari tanggapan secara langsung atau memberikan tanggapan bahwa Instagram merupakan alat yang tepat dalam menyampaikan respon secara segera. Strategi ini terbukti dengan meningkatnya penjualan apalagi pada saat promo yang dilakukan bahwa strategi pemasaran yang mendapatkan respon secara langsung dapat dirasakan oleh konsumen melalui media khususnya media sosial Instagram dengan konten yang mempunyai nilai-nilai promonya baik dalam skala promosi kecil maupun besar. Kata Kunci: Strategi Promosi, Media Sosial, Konsumen

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2017
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 28 Oct 2021 03:16
Last Modified: 10 Oct 2022 05:12
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/53430

Actions (login required)

View Item View Item