Immaniar Stefanie Tapatab, 142050329 (2018) PERSEPSI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS PASUNDAN MENGENAI TAYANGAN PROGRAM SITKOM “THE EAST” DI NET TV. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.
Text
COVER.docx Download (83kB) |
|
Text
BAB 1.docx Download (32kB) |
|
Text
BAB 2.docx Download (59kB) |
|
Text
ABSTRAK 3 BAHASA.docx Download (16kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx Download (18kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.docx Download (466kB) |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Persepsi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP Universitas Pasundan Mengenai Tayangan Program Sitkom “The East” Di NET TV.” Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana persepsi masyarakat dalam hal ini mahasiswa dari program studi ilmu komunikasi Fisip Unpas. Skripsi ini menggunakan teori Persepsi Bernard Berelson yang terdiri dari Sensasi, Atensi dan Interpretasi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara dan melalui studi kepustakaan. Unit samplenya yaitu 1 (satu) dari informan ahli adalah Dosen Universitas Pasundan Bandung mengajar di Program Studi Ilmu Komunikasi konsentrasi jurnalistik dan 10 (sepuluh) informan inti dari mahasiswa ilmu komunikasi Fisip Unpas. Berdasarkan hasil penelitian Persepsi MahasiswaIlmu Komunikasi FISIP Universitas Pasundan Mengenai Tayangan Program Sitkom “The East” Di Net Tv”, maka diperoleh hasil bahwa tayangan sitkom tersebut cukup menarik perhatian mahasiswa khususnya bagi program studi ilmu komunikasi untuk mengetahui sejauh mana para mahasiswa tertarik untuk bekerja di belakang layar di sebuah pertelevisian. Hal-hal yang ingin peneliti rekomendasikan sebagai bahan masukan khususnya mahasiswa adalah lebih bijak dalam menonton sebuah tayangan program di televisi, mengambil hal positifnya dan lebih bepikir rasional menanggapi sebuah tayangan yang disajikan oleh televisi saat ini. Sebagai mahasiswa harus lebih cerdas dalam menonton untuk mempertimbangkan edukasi yang bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, karena mahasiswa adalah salah satu agen penerus bangsa.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2018 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 09 Oct 2018 07:35 |
Last Modified: | 09 Oct 2018 07:35 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/38295 |
Actions (login required)
View Item |