PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP KEPUASANKERJA DI DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA KABUPATEN BANDUNG JAWA BARAT

EKKI VEBY KRISMAWAN, 122010078 (2016) PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP KEPUASANKERJA DI DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA KABUPATEN BANDUNG JAWA BARAT. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
7. ABSTRAK.docx

Download (27kB)
[img] Text
COVER UP.docx

Download (88kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA DRAFT.docx

Download (22kB)
[img] Text
BAB 1 JADUAL PENELITIAN (FIX PRINT).docx

Download (32kB)
[img] Text
BAB 1 PENDAHULUAN.docx

Download (53kB)
[img] Text
BAB 2 PEMBAHASAN.docx

Download (33kB)

Abstract

ABSTRAK Berdasarkanhasilpenjajagandanpengamatan yang penelitilakukan di Dinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandung, penelitimenemukanpermasalahanmasihbelumefektifnyakepuasan kerja. Hal initerlihatdariindikator: Tingkat Kehadiran .KehadiranpegawaiDinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandung yang kurangdisplinsertarendanyatanggungjawab, dalamketertibandankedisiplinankerja.Contoh: Masihbanyakpegawai yang datangdanmemulaipekerjaannyamelebihiwaktu yang telahditentukansepertiparapegawaidatangdanmulaibekerjapadapukul 10.00 WIB sedangkanaturantentangwaktukerjayaknipukul 08.00 WIB. MasalahtersebutdidugakurangnyapengawasandariDinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandungkepadapegawaisertatidakadanyapemberianpenghargaanbaikberupamaterilatau non materilsepertiuang,pengakuandanpemberianprestasikepadapegawai yang memilikiintegritasdanloyalitaskepadaDinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandung Tingkat Pekerjaan, masihadanyakekeliruanpegawai di dalammenjalankantugasnya di Dinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandung, di duga di sebabkanolehpembagianpekerjaan yang tidakmeratadantidakseimbangdengankemampuanpegawai, sertakurangnyaarahandariPimpinan Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandungkepadabawahnya, contohnya: Adanyapegawai yang tidakmampumengerjakantugas yang telah di berikan, sehinggatugas yang di pegangnya di alihkankepegawailain, sehinggapenumpukankerjaterjadidantugas-tugasterbengkalai Metode penelitian yang digunakan adalah dengan metode deskriptif analisis, sedangkan teknik penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan yang meliputi observasi non pertisipan, wawancara dan penyebaran angket dengan menggunakan teknik sensusatauteknik sampling jenuhyang disebarkan kepada 11 responden. Kesimpulan yang dapatdiambilantara lain Pelaksanaanpengawasandi Dinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Bandungbelumsepenuhnyamenjalankankarakteristikpengawasansecaramaksimal, haltersebutterlihatdalamhasilrekapitulasi yang menyatakanjumlah rata-rata adalah 62,9% (Cukupmeningkat), yang berartibelumsepenuhnyameningkat.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2016
Depositing User: Irawan Whibiksana
Date Deposited: 17 Sep 2016 17:12
Last Modified: 17 Sep 2016 17:12
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/12172

Actions (login required)

View Item View Item