PENGARU H MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN TEKNIK PROBING - PROMPTING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMA

NINA JULIANA PUJIRAHAYU, 125050093 (2016) PENGARU H MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN TEKNIK PROBING - PROMPTING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMA. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (57kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. ABSTRAK.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. ABSTRACT.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (163kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (238kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (347kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (438kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10kB)
[img]
Preview
Text
1. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB) | Preview

Abstract

Nina Juliana Pujirahayu ( 125050093 ). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif dengan Teknik Probing - Prompting terhadap Peningkatan Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMA Kemampuan koneksi matematis siswa merupakan salah satu dari kemampuan siswa yang harus dikembangkan selama dan sesudah proses pembelajaran. Hal ini karena melalui koneksi matematis siswa dapat menghubungkan matematika dengan materi lain yang terdapat pada matematika, menghubungkan dengan pelajaran lain atau dengan kehidupan sehari - hari . Salah satu model pembelajaran untuk mening katkan kemampuan koneksi matematis siswa yaitu model pembelajaran kooperatif dengan Teknik Probing - Prompting . Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui apakah peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa yang memperoleh model pembelajaran kooperatif dengan Teknik Probing - Prompting lebih baik daripada siswa yang memperoleh model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) , 2) mengetahui sikap siswa t erhadap pembelajaran metematika melalui model pembelajaran kooperatif dengan Teknik Probing - Prompting . Me tode penelitian ini adalah eksperimen. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kelompok kontrol pretes - poste s . P opulasi penelitian ini adalah si swa SMA Nasional Bandung dan sampelnya adalah siswa kelas X I SMA Nasional Bandung yang dipilih secara acak kelas . Instrumen yan g digunakan adala h tes tipe uraian dan skala sikap menggunakan skala Likert . Berdasarkan analisis hasil uji coba, semua soal tes layak untuk dipak ai penelitian. Analisis data dilakukan denga n menggunakan uji - t melalui program SPSS 23 .0 for Windows yaitu dengan menggunakan Independent Sample t - Tes . H asil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran kooperatif dengan teknik Probing - Prompting lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Selain itu, sikap siswa terhadap pembelajaran kooperatif dengan teknik Probing - Prompting dalam pembe lajaran matematika secara umum tergolong positif. Ol eh karena itu , model pembelajaran kooperatif dengan teknik Probing - Prompting dapat dijadikan alternatif da lam melaksanakan pembelajaran matematika. Kata Kunci: Kemampuan Koneksi Matematis , Pembelajaran Kooperatif, Teknik Probing - Prompting, Sikap

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Matematika 2012
Depositing User: mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 02 Sep 2016 14:16
Last Modified: 02 Sep 2016 14:16
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/10020

Actions (login required)

View Item View Item