PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA QUIZIZZ TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK (Kelas V & VI SDN Rancamayar 02) (Penelitian Perbandingan Antara Belajar Mengggunakan Media Quizizz & Konvensional Dalam Penelitian Kuantitatif Quasi Eksperimen)

PUTRI, NAGITA (2022) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA QUIZIZZ TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK (Kelas V & VI SDN Rancamayar 02) (Penelitian Perbandingan Antara Belajar Mengggunakan Media Quizizz & Konvensional Dalam Penelitian Kuantitatif Quasi Eksperimen). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (24kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Pengesahan.pdf

Download (431kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Abstrak.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. Abstract.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. Abstrak Sunda.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
13. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (544kB)
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (660kB)
[img] Text
15. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img]
Preview
Text
16. Daftar Pustaka.pdf

Download (348kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media Quizizz terhadap hasil belajar peserta didik di SDN Rancamnyar 02. Penelitian ini dilaksanakan di tanggal 16 Agusutus 2022 samapi dengan 27 agustus 2022. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian yaitu metode kuantitatif dengan jenis penelitian kuasi eksperimen (quasi experimental design. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probality sampling dengan berjumlah 6 guru yaitu kelas VABC dan VI ABC SDN Rancamanyar02. Kelompok eksperimen melakukan pembelajaran dengan media Quizizz. Sedangkan kelas control melakukan pembelajaran dengan menggunakan model pemberlajaran konvensional. Instrument penelitian yang digunakan adala observai dan wawancara. Observasi digunakan berupa 15 aspek pengamatan pada guru untuk mengamati langkah-langkah penggunaan media Quizizz dikelas dan wawancara berupa 20 pertanyaan untuk mengetahui guru seberapa paham konsep penggunaan media Quizizz. Hasil penelitian menunjukan penelitian berjalan dengan efektif, karna hal ini dibuktikan dari peningkatan hasil belajar peserta didik kelas yang menggunakan media Quizizz lebih tinggi dibandungkan dengan peningkatkan hasil belajar peserta didik kelas konvensional. Hasil uji hipoteses menggunakan uji paired t-test data dikatakan memiki pengaruh yang signifikan jika memiliki nilai profitabilitas (p-value) lebih kecil dari 0,05 (5%) dan sebaliknya. Berdasarkan hasil perhitungan pada tabel di atas dapat dilihat bahwa nilai probabilitas memperlihatkan angka yang lebih kecil dari 0,05 baik pada sub 1 & 2 dan sub 3 & 4. Artinya, terdapat perbedaan signifikan hasil belajar peserta didik antara sebelum dan setelah menggunakan media Quizizz, dimana nilai rata-rata setelah menggunakan media Quizizz mengalami peningkatan dibandingkan sebelum menggunakan media Quizizz. Kata Kunci : Media Quizizz, Hasil Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2022
Depositing User: Mrs Nikita Nabila
Date Deposited: 01 Nov 2022 07:14
Last Modified: 01 Nov 2022 07:14
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/60519

Actions (login required)

View Item View Item