Syahrul, Calvin (2023) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN WISATA CITUMANG. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.
Text
bab 2 calvin.docx Download (75kB) |
|
Text
abstrak 3 bahasa calvin.docx Download (25kB) |
|
Text
cover calvin 1.docx Download (107kB) |
|
Text
dapis calvin.docx Download (30kB) |
|
Text
dapus calvin.docx Download (30kB) |
|
Text
bab 1 calvin.docx Download (252kB) |
|
Text
lembar pengesahan calvin.docx Download (21kB) |
|
Text
kata pengantar calvin.docx Download (31kB) |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Strategi Komunikasi Pemasaran Wisata Citumang”. Kabupaten Pangandaran adalah salah satu kabupaten yang terkenal dengan pariwisatanya. Banyak sekali pariwisata yang dapat di kunjungi di Kabupaten Pangandaran, yaitu salah satunya Wisata Citumang. Wisata Citumang ini merupakan wisata adventure yaitu susur sungai atau yang biasa kita kenal dengan istilah body rafting. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan oleh pengelola Wisata Citumang menggunakan bauran pemasaran, dimana peneliti ingin mengetahui strategi Produk (Product), Harga (Price), Tempat (Place), dan Promosi (Promotion) terhadap Wisata Citumang. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan studi kepustakaan, melakukan observasi (pengamatan), wawancara serta dokumentasi. Dari hasil yang didapatkan, Product yang ditawarkan di Wisata Citumang adalah barang dan jasa. Pada Instagram @citumangbodyrafting_ belum menyantumkan harga (Price), tetapi admin sudah menyediakan nomor yang bisa di hubungi untuk bertanya perihal harga. Strategi tempat (Place) yang dilakukan pengelola yaitu dengan menampilkan spot-spot yang instagramable untuk di upload di media sosial Instagram @citumangbodyrafting_, seperti loncatan 7 meter lalu air terjun yang ketinggian 3 meter serta ada ayunan tarzan. Yang terakhir yaitu strategi (Promotion, pengelola bekerja sama dengan influencer untuk mempromosikan Wisata Citumang. Lalu ada promosi dengan harga tiket yaitu semakin bayak orang dalam satu rombongan, maka harga tiket akan lebih murah. Kata Kunci: Strategi Komunikasi Pemasaran, Bauran Pemasaran, Wisata Citumang.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2023 |
Depositing User: | Drs Iwan Ridwan |
Date Deposited: | 02 Oct 2023 02:28 |
Last Modified: | 02 Oct 2023 02:28 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/66325 |
Actions (login required)
View Item |