PENGARUH PEMBELAJARAN DARING MENGGUNAKAN MEDIA DARING DAN GAYA KOMUNIKASI GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA (Survey Pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas XI TKJ Semester Genap Tahun Ajaran 2020/2021 di SMK Pasundan 2 Bandung)

Efendi, Noer Indah, 175020041 (2021) PENGARUH PEMBELAJARAN DARING MENGGUNAKAN MEDIA DARING DAN GAYA KOMUNIKASI GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA (Survey Pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas XI TKJ Semester Genap Tahun Ajaran 2020/2021 di SMK Pasundan 2 Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (31kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (240kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA INDONESIA.pdf

Download (11kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA INGGRIS.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA SUNDA.pdf

Download (11kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II KAJIAN TEORI.pdf

Download (529kB) | Preview
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[img] Text
BAB IV HASIL PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (305kB)
[img] Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (129kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh motivasi belajar siswa yang menurun dengan adanya pandemi covid-19, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim memahami kebijakan penghentian aktivitas bersekolah yang diambil Pemerintah Daerah (Pemda) dalam mencegah penyebaran wabah Corona Virus Disease (Covid-19). Agar tujuan pembelajaran tetap tercapai, maka kegiatan proses belajar mengajar yang biasa dilakukan dikelas digantikan dengan pembelajaran dalam jaringan (daring). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pembelajaran daring menggunakan media daring dan gaya komunikasi guru terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di kelas XI TKJ SMK Pasundan 2 Bandung. Pendekatan pada penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif sedangkan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survey. Subjek dalam penelitian ini menggunakan sampel yang berjumlah 100 siswa. Analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian diperoleh. variabel pembelajaran daring WhatsApp Group maka akan meningkatkan motivasi belajar sebesar 0,681, sedangkan koefisien regresi X2 sebesar 0,307 yang artinya jika terjadi peningkatan sebesar 1 pada variable gaya komunikasi guru maka akan meningkatkan motivasi belajar sebesar 0,307. Sedangkan sumbangan pengaruh yang diberikan oleh variabel pembelajaran daring WhatsApp Group dan gaya komunikasi guru terhadap variabel motivasi belajar siswa berdasarkan hasil perhitungan koefisien determinasi adalah sebesar 54,5%, sedangkan sisanya sebesar 45,5% dipengaruhi oleh faktor di luar variabel lain yang tidak diteliti oleh peneliti. Kata Kunci: Pembelajaran daring WhatsApp Group, Gaya Komunikasi Guru, Motivasi Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2021
Depositing User: Iyas -
Date Deposited: 04 Nov 2021 02:49
Last Modified: 04 Nov 2021 02:49
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/53622

Actions (login required)

View Item View Item