N. RISMA NOVUTRI, 152010006 (2019) PENGARUH GOOD GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI DINAS PENATAAN RUANG KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.
Text
ABSTRAK.docx Download (19kB) |
||
|
Text
lembar pengesahan.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text
BAB I.docx Download (21kB) |
||
Text
BAB II.docx Download (35kB) |
||
Text
PENGARUH GOOD GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI DINAS PENATAAN RUANG KOTA BANDUNG.docx Download (34kB) |
||
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx Download (14kB) |
Abstract
PermasalahanpokokpenelitianiniadalahkinerjaPegawai di DinasPenataanRuang Kota Bandung.Hal inididugadipengaruhiolehGoodGovernance yang belumdilaksanakansecara optimal. Pendekatandalampenelitiinimenggunakanmetode survey analisisdeskriptif yang menggambarkandanmenjelaskanfenomenasosial yang sedangterjadidenganmenelitipengaruhantaraGood Governance (X) denganKinerjaAparatur (Y) di DinasPenataanRuang Kota Bandung. Metodeinimenggunakanteknikanalisiskuantitatifmelaluijalur (path analysis) yang dimaksuduntukmengetahuibesarnyapengaruhGoodGovernance (X) terhadapKinerjaPegawai (Y) dengancarasimultan. Hasilpenelitian di DinasPenataanRuang Kota Bandung menemukanhambatan, yaitukurangnyadayatanggappemimpinterhadappegawai. Usaha yang harusMelakukankomunikasisecara formal melalui dialog-dialog yang dilakukandisaatpemimpinmengujungimejakerjamasing-masingpegawaisambilmengkomunikasivisidanmisiorganisasipegawaisertameningkatkankembalitujuanorganisasipemerintahan di DinasPenataanRuang Kota bandung. Untukkoefisiendeterminasimenujukanpengaruhsebesar 72.4% danbisadikatakanterdapatpengaruh yang tinggisehinggafaktorlaintidakdiukurdantidakmempunyaipengaruh yang berarti. Kesimpulan yang dapatdiambil, yaituberdasarkankriteriainterpretasikoefisiendeterminasimenujukanbahwaterdapatpengaruh yang tinggiantaraGood GovernanceterhadapKinerjaPegawai di DinasPenataanRuang Kota Bandung. Kata Kunci: Good Governance, danKinerjaPegawai
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2015 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 17 Sep 2019 06:59 |
Last Modified: | 17 Sep 2019 06:59 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/43634 |
Actions (login required)
View Item |