HUBUNGANPENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIADENGANPENILAIAN PRESTASI KERJA APARATUR SIPIL NEGARADI DINAS PERUMAHAN RAKYAT, PERMUKIMAN, PERTANAHAN PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG

IQBAL TAUFIK RAMADHAN, 132010165 (2017) HUBUNGANPENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIADENGANPENILAIAN PRESTASI KERJA APARATUR SIPIL NEGARADI DINAS PERUMAHAN RAKYAT, PERMUKIMAN, PERTANAHAN PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
1. COVER.docx

Download (162kB)
[img] Text
3. ABSTRAK.docx

Download (24kB)
[img] Text
4. BAB I.docx

Download (65kB)
[img] Text
5. BAB II.docx

Download (59kB)
[img] Text
6. DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (18kB)
[img]
Preview
Image
2. LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.jpg

Download (2MB) | Preview

Abstract

Berdasarkanhasilpenelitian yang penelitilakukan diDinasPerumahan Rakyat, Permukiman, PertanahanPemerintahKabupaten Bandung diperolehbahwapengembangansumberdayamanusianyamasihrendah, sehinggamenyebabkanprestasikerjanyamasihbelummemuaskan, haliniterlihatdariindikator: Perilakusebagianparapegawaitidakmencerminkanseseorangaparatursipilnegara, setelahmengikutipendidikandanpelatihan, perilakutersebuttidakpatutdicontoh, sepertimerokok di dalamruanganpendingin, tidurpadasaat jam kantordanistirahat yang terlalu lama, kurangnyakemampuandantidakberkompetendalammelakukantugasterlihatdaripenelitisaatmelakukanobservasi, halinidisebabkanoleh: jarangnyadiikutsertakanparapegawaidalammelakukanpendidikandanpelatihandantidakdiberikannyapenghargaanparapegawai yang berprestasi. Metode yang digunakanadalahmetodepenelitianassosiatif, teknikpengumpulan data danpenelitianlapangan yang terdiridariobservasi, wawancara, danangket yang disebarkankepada 26 responden, 24 pernyataanmenggunakanskalaLikert’s. Prestasikerjadipengaruhiolehbermacam-macamciripribadidarimasing-masingindividu.Dalamperkembangan yang kompetitifdanmengglobal, institusimembutuhkanpegawai yang berprestasitinggi.Padasaat yang samapegawaiperlumemerlukanumpanbalikataskinerjamerekasebagaipedomanbagitindakanmerekapadamasa yang akandatang, olehkarenanyapenilaianharusmenggambarkankinerjapegawai. Hasilpenilaiankinerjadapatmenunjukkanapakahsumberdayamanusiatelahmemenuhituntutan yang dikehendakiinstitusi, baikdilihatdarisisikualitasmaupunkuantitas, informasidalampenilaiankinerjapegawaimerupakanrefleksidariberkembangatautidaknyainstitusi. Denganpengembangansumberdayamanusiadiharapkanprestasikerjameningkatseiringdenganpeningkatanilmupengetahuan, keterampilan, dansikappegawaitersebut.Pemberianlatihandanpendidikanpadasebuahkantorerathubungannyadenganprestasikerja, yaitubagaimana agar parapekerjadapatbekerjadenganbaikdanefisien. Penilaianterhadapefektivitas program pengembangan yang dilaksanakanolehkantoruntukmeningkatkanprestasikerjaadalahhal yang samapentinguntukdiperhatikan, sebabdenganpenilaianinikantorakanmengetahuilebihluaskekurangan yang adapadasaatpelaksanaanpelatihan. Kesimpulan yang dapatpenelitikemukakanberdasarkanhasilhitungangketSPSS, wawancaradanobservasimenunjukkanbahwaterdapathubungan yang eratdiantarakeduavariabeldansikaprespondenterhadapkeduavariabelmenunjukkanperhitungan total skor jawaban angket berada pada kategori antara tinggi dan tertinggi, artinya responden memberikan sikap positif terhadap pernyataan angket yang disebar oleh peneliti.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2017
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 09 Jun 2017 03:32
Last Modified: 09 Jun 2017 03:32
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/27765

Actions (login required)

View Item View Item