PENGARUH KINERJA DOSEN TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG

STELLA PALMOLIVESSTLY, 095020134 (2017) PENGARUH KINERJA DOSEN TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
cover OK.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (74kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstract (inggris).pdf

Download (57kB) | Preview
[img]
Preview
Text
01 BAB I.pdf

Download (133kB) | Preview
[img]
Preview
Text
02 BAB II.pdf

Download (219kB) | Preview
[img] Text
03 BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[img] Text
04 BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (435kB)
[img] Text
05 BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSATAKA.pdf

Download (97kB) | Preview

Abstract

Stella Palmolivesstly (095020134 ), Judul dari penelitian ini adalah Pengaruh Kinerja Dosen terhadap Kepuasan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung, yang dibimbing oleh Prof. Dr. H. Asep Sjamsul Bachri dan Dra. Hj. Ani Setiani, M.Pd. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui dan mengkaji pengaruh kinerja dosen terhadap kepuasan Kepuasan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung. Penelitian ini dilaksanakan di Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung dengan sampel mahasiswa sebanyak 38 orang. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, metode yang bersifat deskriptif analisis dan pengoperasiaannya menggunakan program SPSS 21.0 for windows. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Keadaan kinerja dosen Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung termasuk pada kategori baik, dengan skor rata - rata sebesar 3,89, 2) keadaan kepuasan mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung ada pada kategori baik, dengan skor rata-rata 3,98; 3 ) terdapat pengaruh kinerja dosen (X ) terhadap kepuasan mahasiswa (Y ) dengan total pengaruh sebesar 74,8%. Dan sisanya sebesar 25,2% merupakan varibel yang tidak diteliti dalam penelitian ini yang mempengaruhi kepuasan mahasiswa. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terbukti ada pengaruh antara kompetensi dosen terhadap kepuasan mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung. Sebagai akhir penelitian penulis menyampaikan saran kepada para dosen di lingkungan Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Pasundan Bandung agar meningkatkan kinerja dosen dan pengembangan keprofesian berkelanjutan untuk meningkatkan kepuasan mahasiswa. Kata Kunci : kinerja dosen, kepuasan mahasiswa

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2016
Depositing User: Mr Andi Wijaya
Date Deposited: 02 Feb 2017 04:51
Last Modified: 02 Feb 2017 04:51
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/15736

Actions (login required)

View Item View Item