PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA DISTRO WARRIOR BANDUNG

Sinta Susanti, 182040155 (2022) PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA DISTRO WARRIOR BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
DAFTAR TABEL.pdf

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (382kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (512kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (388kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (27kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (555kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (424kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (295kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (564kB) | Preview

Abstract

Distro warrior merupakan usaha yang bergulat dibidang fashion sepatu, yang menyediakan berbagai jenis sepatu dengan merk lokal. Distro warrior sendiri menjadi salah satu tujuan kalangan anak muda sebagai tujuan pemebalian sepatu yang sudah mengikuti perkembangan jaman. Berdasarkan penelitian di Distro Warrior, peneliti menemukan masalah dalam kegiatan usaha ini yaitu masih adanya ketidakpuasan konsumen sehingga adanya keluhan konsumen yang di terima oleh Distro warrior, diantaranya permasalahan dari bahan baku yang diguankan dan daya tahan pemakaian yang terbilang cukup kurang lama dalam pemakian, karena danya permasalahan tersebut kosumen merasa kurang puas dan perusahaan kurang mampu memenuhi keinginan konsumen. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen pada Distro Warrior Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif, tekanik pengumpulan data, meliputi data primer dan data sekunder, yang meliputi observasi non partisipan, wawancara, dan kuesioner (angket) dan penyebaran angket kepada 100 responden. Untuk analisis data menggunakan uji Validitas, Unji Reliabilitass, regresi linier sederhana, Koefisien rank spearman dan koefisien determinasti. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil penelitian, bahwa koefisien determinasi pengaruh positif kualitas produk terhadap kepuasan konsumen sebesar 50,1% dan sisanya sebesar 49,9% yang dipengaruhi oleh kualitas produk. Distro Warrior Dalam Pelaksanaan kualitas pelayanan mengalami beberapa hambatan, yaitu pemilihan bahan baku, daya tahan pemakian, dan daya tahan warna. Saran – saran yang dapat peneliti kemukakan yaitu perusahaan harus meningkatkan kembali dalam pemihian bahan baku dan mengedakan percobaan terlebih dahulu dalam pemakian sepatu supaya tahu seberapa lama daya tahan pemakian untuk sepatu tersebut, dan memenuhi kepuasan konseuan dan kebutuhan konsuemn. Kata Kunci : Kualitas Produk dan kepuasan Konsumen

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2022
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 26 Oct 2022 03:45
Last Modified: 26 Oct 2022 03:45
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/59982

Actions (login required)

View Item View Item