ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BRAIN-BASED LEARNING (BBL)

TRIFANNY GITA AWALIYAH SETIAWAN, 165050020 (2020) ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BRAIN-BASED LEARNING (BBL). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (174kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (144kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keinginan dan ketertarikan penulis untuk menganalisis mengenai kemampuan berpikir kreatif matematis dan kemandirian belajar siswa melalui model brain-based learning. Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripisikan konsep kemampuan berpikir kreatif matematis (2) mendeskripsikan kaitan kemandirian belajar melalui model brain-based learning (3) mendeskripsikan kaitan kemampuan berpikir kreatif matematis melalui model brain-based learning. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian studi literatur. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah artikel dari jurnal terindeks yang merupakan data primer dan sekunder. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan diperoleh kesimpulan bahwa (1) Kemampuan berpikir kreatif matematis adalah kemampuan menemukan solusi baru untuk menyelesaikan masalah yang sifatnya terbuka secara mudah dan fkeksibel (2) Kemandirian belajar siswa yang memperoleh model brain-based learning memperoleh kategori baik (3) Kemampuan berpikir kreatif matematis siswa melalui model brain-based learning lebih baik daripada melalui model pembelajaran konvesional. Kata Kunci: Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis, Kemandirian Belajar, Model Brain-Based Learning

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Matematika 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 30 Oct 2020 13:52
Last Modified: 30 Oct 2020 13:52
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/49888

Actions (login required)

View Item View Item