PENGARUH ASEAN FREE TRADE AREA TERHADAP PERDAGANGAN KOMODITAS HORTIKULTURA INDONESIA DI PASAR BEBAS ASIA TENGGARA

Irhas Wahyudi, 152030222 (2019) PENGARUH ASEAN FREE TRADE AREA TERHADAP PERDAGANGAN KOMODITAS HORTIKULTURA INDONESIA DI PASAR BEBAS ASIA TENGGARA. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (396kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (561kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar pustaka.pdf

Download (768kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (55kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (33kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I .pdf

Download (77kB) | Preview

Abstract

Kerjasama blok perdagangan negara-negara Asia Tenggara yang dikenal dengan Kawasan Perdagangan Bebas ASEAN (AFTA) telah diberlakukan. Debat publik dan perundingan mengenai kesiapan Indonesia dan negara ASEAN dalam menghadapi tantangan pasar bebas tentu menjadi focus pemerintah dalam mengambil kebijakan luarnegeri demi mencapai kepentingan nasional Indonesia. Adapun Komoditas yang dianggap strategis adalah salah stunya Hortikultura yang sangant mempunyai niai di perdagangan internsional. Tujuan dan kegunaan penelitian ini adalah untuk memahami bagaimana pengaruh Asean Free Trade Area terhadap perdagangan komoditas Hortikultura Indonesia di Pasar Bebas Asia Tenggara, adapun untuk mengetahui peningkatan perdagangan komoditas hortikultura Indonesia di Pasar Bebas ASEAN. Serta untuk mengetahui bagaimana implementasi strategi AFTA terhadap perdagangan komoditas Indonesia di Pasar Bebas Asia Tenggara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode studi kasus, dengan harapan bisa mengetahui bagaimana peran AFTA dalam meningkatkan perdagangan hortikultura indnesia di pasar internasional pada tahun 2016-2018, serta bagaimana pemerintah membuat kebijakan guna menjawab tatangan perdagangan bebas di wilayah ASEAN. Penelitian ini menghasilkan beberapa temuan, yaitu: Pertama, AFTA berperan penuh terhadap banyaknya perdagangan yang terjadi di kawasan Asia Tenggara. Kedua, Pemerintah Indonesia sangat focus terhadap peuang dari AFTA tersebut, dengan membuat kebijakan kebijakan ditingkat produsen sampe ketingakat perdagangan nya, sehingga peningkatan terjadi disetiap tahunnya walau ada penurunan presentasi tapi tidak berpengaruh banyak terhadap kepentingan nesional Indonesia. Ketiga, Indoensia membuka kesempatan perdagangan sebesar besarnya dengan melihat peluang AFTA yang membuka diri kepada pasar Internsional. Kata kunci : AFTA,Perdagangan Intenasional, ASEAN,Hortikultura,Kepentingan nasional

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional 2015
Depositing User: Mr Iwan Ridwan Iwan
Date Deposited: 21 Oct 2019 04:44
Last Modified: 21 Oct 2019 04:44
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/46179

Actions (login required)

View Item View Item