PEMBELAJARAN MENYAJIKAN TANGGAPAN SECARA TULIS ISI BUKU NONFIKSI DALAM FORUM DISKUSI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COMPLETE SENTENCE PADA KELAS VIII SMP KARYA PEMBANGUNAN CIPARAY TAHUN PELAJARAN 2018/2019

ROSI DWI WULANDARI, 155030032 (2019) PEMBELAJARAN MENYAJIKAN TANGGAPAN SECARA TULIS ISI BUKU NONFIKSI DALAM FORUM DISKUSI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COMPLETE SENTENCE PADA KELAS VIII SMP KARYA PEMBANGUNAN CIPARAY TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN REAL.pdf

Download (222kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (416kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (546kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (700kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (185kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id

Abstract

Menulis merupakan suatu kegiatan untuk menuangkan gagasan-gagasan dari pikiran yang disajikan dalam bentuk sebuah tulisan. Peneliti tertarik melakukan penelitian mengenai “Pembelajaran Menyajikan Tanggapan secara Tulis Isi Buku Nonfiksi Dalam Forum Diskusi di Kelas VIII SMP Karya Pembangunan Ciparay Tahun Pelajaran 2018/2019”. Adapun hasil penelitiannya adalah sebagai berikut: 1) Peneliti mampu merencanakan, melaksanakan, dan menilai pembelajaran menyajikan tanggapan secara tulis isi buku nonfiksi dalam forum diskusi dengan menggunakna model pembelajaran Complete Sentence pada peserta didik kelas VIII SMP Karya Pembangunan Ciparay. Dalam perencanaan pembelajaran, peneliti mendapatkan nilai sebesar 3,84 dan dalam pelaksanaan pembelajaran peneliti mendapatkan nilai sebesar 3,77; 2) Peserta didik kelas VIII SMP Karya Pembangunan Ciparay mampu menyajikan tanggapan secara tulis isi buku nonfiksi. Hal ini dibuktikan dari selisih nilai rata-rata pretes sebesar 32,6 dan nilai postes sebesar 86,6. selisih dari kedua nilai tersebut sebesar 54; 3) Perbedaan tersebut diperoleh dari hasil uji Paired Sample T Test rata-rata yang didapatkan dari nilai pretest dan postest kelas eksperimen yaitu rata-rata nilai pretest sebesar 32,60 dan postest sebesar 90,60; 4) Model Complete Sentence efektif digunakan dalam pembelajaran menyajikan tanggapan secara tulis isi buku nonfiksi dalam forum diskusi. (2-tailed) < 0,05, maka hipotesis diterima sedangkan nilai Asymp.Sig. (2tailed) > 0,05, maka hipotesis ditolak, sedangkan sig hasil dari penulis teilit adalah 0,099 maka hipotesis diterima; 5) Perbedaan keefektifan model Complete Sentence dan model Jigsaw pada pembelajaran menyajikan tanggapan secara tulis isi buku nonfiksi dalam forum diskusi. Perhitungan N-Gain Score menunjukkan bahwa nilai rata-rata N-gain score untuk kelas eksperimen (model Complete Sentence) sebesar 86,56 kategori cukup efektif. Kata kunci: Complete Sentence, Kebahasaan, Menyajikan, Pembelajaran, Isi Buku Nonfiksi.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 14 Oct 2019 06:47
Last Modified: 14 Oct 2019 06:47
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/45892

Actions (login required)

View Item View Item