PEMBELAJARAN MENGANALISIS SISTEMATIKA DAN KEBAHASAAN KARYA ILMIAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAIR CHECKPADA SISWA KELAS XI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG TAHUN PELAJARAN 2018/2019

SELVIANA MURTI, 155030120 (2019) PEMBELAJARAN MENGANALISIS SISTEMATIKA DAN KEBAHASAAN KARYA ILMIAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAIR CHECKPADA SISWA KELAS XI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (63kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pengesahan.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak Bahasa Indonesia.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak Bahasa Inggris.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak Bahasa Sunda.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Pembelajaran menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah dalam penelitian ini menggunakan keterampilan membaca. Menganalisis sistematika dan kebahasaan adalah pembelajaran yang menelaah suatu susunan karya ilmiah dan aturan bahasa. Pada penelitian kali ini, peneliti menggunakan metode Pair Check. Pair checkadalah metode berpasangan yang berperan untuk menjadi partener dan pelatih dengan kelebihan untuk meningkatkan pemahaman serta mengaktifkan peserta didik dalam proses pembelajaran. Atas dasar kemenarikan metodenya, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian ini serta merasa metode ini cocok untuk mengatasi masalah dalam pembelajaran menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah. Peneliti mengajukan permasalahan sebagai berikut; mampukah penulis merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pembelajaran menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah dengan menggunakan metode Pair Check?; mampukah peserta didik menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah dengan menggunakan metode Pair Check?; bagaimanakah hasil belajar peserta didik dalam menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah pada kelas eksperimen menggunakan metode Pair Check dengan kelas kontrol menggunakan metodeExplicit Intruction? Adapun hasil penelitiannya yaitu penulis mampu merencanakan, melaksanakan, serta mengevaluasi pembelajaran terbukti dari hasil penilaian guru sebesar 3.86 yang berarti masuk kategori A baik sekali, peserta didik mampu menganalisis sitematika dan kebahasaan karya ilmiah dengan metode Pair Checkterbukti adanya suatu peningkatan nilai dari pretes dengan total skor sebesar 34.21 ke postes dengan totalan skor sebesar 79.55, serta adanya perbedaan hasil belajar peserta didik pada kelas eksperimen dan kelas kontrol terbukti dari hasil postes yang didapat dan hasil uji independent sample t test dengan hasil sig. 0.000<0.05 yang berarti hasil belajar peserta didik pada kelas eksperimen dengan menggunakan metode Pair Checklebih baik dari hasil belajar peserta didik pada kelas kontrol dengan menggunakan metode Eksplicit Intruction. Kata Kunci: menganalisis, membaca, sistematika, kebahasaan, karya ilmiah, metode, pair check.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 10 Sep 2019 04:27
Last Modified: 10 Sep 2019 04:27
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/43200

Actions (login required)

View Item View Item