SRI AYU WAHYU NINGSIH, 142040134 (2018) PENGARUH SALES PROMOTION TERHADAP TUJUAN PENJUALAN PADA DEALER MOBIL TOYOTA AVANZA MERDEKA MOTOR BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.
Text
BAB II.docx Download (29kB) |
||
Text
COVER SKRIPSI.docx Download (38kB) |
||
Text
DAFTAR PUSTAKA.doc Download (15kB) |
||
|
Image
pengesahan2.jpg Download (343kB) | Preview |
|
Text
BAB 1.doc Download (109kB) |
||
Text
ABSTRAK 3.docx Download (16kB) |
Abstract
PT. Merdeka Motor adalahsuatuperusahaan yang bergerak di bidangotomotifyaitupenjualankendaraanrodaempat. PT Merdeka Motor inisendiriberdiriberdasarkanaktapendirianpadatahun 1992. PT Merdeka Motor hinggasaatinimemilikilinibisnisuntukpenjualanrodaempatdenganmerk Toyota serta ban mobil. Berdasarkanhasilpenelitianpermasalahanterkaitdengansales promotiondisebabkankarenapromosipenjualan yang diberikanperusahaanbelummaksimal. Tujuandaripenelitianiniuntukmengetahuipengaruhsales promotion terhadaptujuanpenjualanpada Dealer Toyota Merdeka Motor Bandung. Metodepenelitian yang digunakanyaitumetodekuantitatif. Teknikpengumpulan data dalampenelitianyaitupenelitiankepustakaandanpenelitianlangsungberupa yang meliputiobservasi, wawancaradanpenyebaranangketkepada 20 reponden. Teknikanalisis data yang digunakanyaituujivaliditas, ujireliabilitas instrument, regresi linier sederhana, koefisienkorelasi rank sperman, dankoefisiendeterminasi. Berdasarkanhasilpenelitianmenunjukkanbahwakontribusiataupengaruhsales promotionterhadaptujuanpenjualanadalahsebesar 88,17% sedangkansisanyasebesar 11,83% ditentukanolehfaktor-faktor lain diluarpenelitiansepertikualitasproduk, keputusanpembeliandanpenetapanharga. Saran-saran yang dapatpenelitikemukakandarihasilpenelitianyaituLebihfokusdalammeningkatkanperansales promotionuntukmeningkatkanpenjualanproduk. Denganmelibatkanseluruhsales promotion (peragaan, pameran, pertunjukandan lain-lain) akansemakinintensmenarik para calonkonsumendalampemburuanpenjualan. Kata Kunci : Sales Promotion danTujuanPenjualan
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2018 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 26 Oct 2018 01:45 |
Last Modified: | 26 Oct 2018 01:45 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/39950 |
Actions (login required)
View Item |