PENGARUH HUMAN RELATION (HUBUNGAN ANTAR MANUSIA) DAN LINGKUNGAN KERJA NON FISIK TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PEGAWAI PD. BANK PERKREDITAN RAKYAT KOTA BANDUNG

Supriatna, 134010124 (2017) PENGARUH HUMAN RELATION (HUBUNGAN ANTAR MANUSIA) DAN LINGKUNGAN KERJA NON FISIK TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PEGAWAI PD. BANK PERKREDITAN RAKYAT KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung.

[img]
Preview
Text
COVER 1.pdf

Download (26kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (269kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (334kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (282kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (440kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (73kB) | Preview
Official URL: http://fe.unpas.ac.id/

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara empiris mengenai pengaruh human relation dan lingkungan kerja non fisik terhadap komitmen organisasi pegawai di PD. Bank Perkreditan Rakyat Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode analisis deskriptif dan verifikatif. Penelitian dilakukan di PD. Bank Perkreditan Rakyat Kota Bandung. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner dan dokumentasi. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 100 orang pegawai dan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh dengan teknik sampling yaitu non probability sampling. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini adalah human relation dan lingkungan kerja non fisik secara simultan terbukti berpengaruh signifikan secara positif terhadap komitmen organisasi, dengan tingkat kontribusi pengaruh sebesar 55,6% sedangkan sisanya sebesar 44,4% dipengaruhi oleh faktor lain diluar dari variabel yang diteliti. Human relation secara parsial terbukti berpengaruh signifikan secara positif terhadap komitmen organisasi, dengan tingkat kontribusi pengaruh sebesar 25,4%. Lingkungan kerja non fisik secara parsial terbukti berpengaruh signifikan secara positif terhadap komitmen organisasi, dengan tingkat kontribusi pengaruh sebesar 30,2%. Dengan demikian pengaruh paling besar terhadap peningkatan komitmen organisasi yaitu lingkungan kerja non fisik. Kata kunci: Human relation, Lingkungan kerja non fisik, dan Komitmen organisasi

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen 2013
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 30 Oct 2017 07:34
Last Modified: 30 Oct 2017 07:34
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/31689

Actions (login required)

View Item View Item