PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF, BERPIKIR KRITIS MATEMATIS DAN HUBUNGANNYA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI MODEL BRAIN BASED LEARNING

DEVI NUR RESTIANI, NPM : 158060002 (2017) PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF, BERPIKIR KRITIS MATEMATIS DAN HUBUNGANNYA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI MODEL BRAIN BASED LEARNING. Thesis(S2) thesis, unpas.

[img] Text
jurnal_thesis(Devi_Nur_Restiani_158060002.docx

Download (93kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kreatif, berpikir kritis matematik siswa, hubungannyaterhadap motivasi belajar siswa melalui penggunaan model brain based lerning. Penelitian ini menggunakan metode campuran (Mix Method) desain dengan tipe menyisip (embedeed design).Peneliti memilih kelas VIII B sebagai kelas eksperimen yang pembelajarannya menggunakan model pembelajaran brain based learning dan kelas VIII D sebagai kelas kontrol yang pembelajarannya menggunakan pembelajaran konvensional.Hasil penelitian ini menujukkan (1) Peningkatan kemampuan berpikir kreatif matematik menggunakan model brain based learning lebih baik daripada yang menggunakan pembelajaran konvensional. (2) Peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa yang menggunakan model pembelajaran brain based learning lebih baik daripada yang menggunakan model pembelajaran konvensional. (3) Motivasi belajar siswa denagan model brain based learning tidak lebih baik atau sama dengan model penggunaan model konvensional. (4) motivasi belajar sisiwa baik dengan menggunakan model brain based learning dan pembelajarn konvensional memiliki motivasi yang sedang. (5) tidak terdapat hubungan antara peningkatan kemampuan berpikir kreatif, berpikir kritis dengan motivasi belajar siswa. (6) Penggunaan model brain based learning adalah efektif. Kata Kunci : Model Brain Based Learning, Kemampuan Berpikir Kreatif Matematik, Berpikir Kritis Matematik, dan Motivasi Belajar Siswa.

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S2-Pendidikan Matematika 2017
Depositing User: Mrs Lusiawati -
Date Deposited: 14 Aug 2017 04:53
Last Modified: 14 Aug 2017 04:53
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/28598

Actions (login required)

View Item View Item