PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA BERSYUKUR ATAS KEBERAGAMAN (Penelitian Tindakan Kelas pada Tema Indahnya Kebersamaan, di SDN Sukasirna kelas IV Semester I Kecamatan Parongpong Kabupaten Bandung Barat)

Nurdiah, 125060049 (2017) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA BERSYUKUR ATAS KEBERAGAMAN (Penelitian Tindakan Kelas pada Tema Indahnya Kebersamaan, di SDN Sukasirna kelas IV Semester I Kecamatan Parongpong Kabupaten Bandung Barat). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
Cover judul.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak-b.indonesia.pdf

Download (151kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak b. sunda.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak b.inggris.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (375kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[img]
Preview
Text
Daftar pustaka.pdf

Download (162kB) | Preview

Abstract

Berdasarkan hasil observasi, tujuan penelitian ini adalah meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada pembelajaran tematik melalui model pembelajaran examples non example. Permasalahan yang terdapat di kelas IV SDN Sukasirna yaitu hasil belajar pada pembelajaran tematik cenderung rendah. Dengan demikian, pembelajaran tersebut kurang mampu meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa. Penelitian ini dilaksanakan dua siklus, dari data hasil tes awal diperoleh bahwa siswa yang mencapai KKM sebanyak 9 orang (34,6%) dan 17 orang (65,4%) masih belum tuntas. Pada siklus I siswa yang tuntas dalam soal posttest sebanyak 13 orang (65%) dan yang belum tuntas sebanyak 7 orang (35%). Siswa yang mencapai kategori “baik” pada motivasi belajar sebanyak 17 orang (56,7%). Dan siswa yang belum tuntas yaitu 13 orang (43,3%). Hasil belajar siswa, berdasarkan siklus II mengalami peningkatan ketuntasan atau telah mencapai indikator keberhasilan dari siklus sebelumnya, yaitu siswa yang tuntas pada soal posttest sebanyak 25 orang (86,2%). Siswa yang belum tuntas sebanyak 4 orang (13,8). Siswa yang mencapai kategori “baik” pada motivasi belajar ada 28 orang (93,3%), Dan siswa yang belum tuntas yaitu 2 orang (6,7%). Berdasarkan analisis data tersebut, dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran example non example pada pembelajaran tematik dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa di kelas IV SDN Sukasirna. Kata kunci : examples non examples, motivasi, hasil belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2016
Depositing User: Mr Andi Wijaya
Date Deposited: 30 Jan 2017 02:50
Last Modified: 30 Jan 2017 02:50
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/15337

Actions (login required)

View Item View Item