PEMBELAJARAN MENULIS TEKS CERPEN DENGAN PENERAPAN MODEL GUIDED WRITING BERBANTUAN MEDIA GOOGLE WORKSPACE PADA SISWA KELAS XI SMA PASUNDAN 7 BANDUNG

Salsabila, Dina Riyana, 205030051 (2024) PEMBELAJARAN MENULIS TEKS CERPEN DENGAN PENERAPAN MODEL GUIDED WRITING BERBANTUAN MEDIA GOOGLE WORKSPACE PADA SISWA KELAS XI SMA PASUNDAN 7 BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (381kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (56kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (139kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (134kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (341kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (869kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (54kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (60kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penggunaan model Guided Writing dengan bantuan media GoogleWorkspace di kelas XI SMA Pasundan 7 Bandung dapat memperbaiki keterampilan menulis teks cerpen siswa. Masalah utama yang dihadapi siswa adalah rendahnya minat terhadap mata pelajaran Bahasa Indonesia, yang disebabkan oleh metode pengajaran guru yang kurang inovatif. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan subjek siswa kelas XI IPA 2 yang berjumlah 35 orang sebagai kelompok eksperimen. Data dikumpulkan melalui pretest dan posttest, kemudian dianalisis menggunakan software SPSS 25.0 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model Guided Writing dapat meningkatkan keterampilan menulis teks cerpen siswa kelas XI IPA 2 di SMA Pasundan 7 Bandung, yang dibuktikan dengan peningkatan skor tes. Rata-rata nilai pretest adalah 69,34, sedangkan posttest meningkat menjadi 74,05, dengan peningkatan sebesar 4,71 poin. Hal ini membuktikan bahwa penggunaan model Guided Writing dengan berbantuan media Google Workspace efektif dalam meningkatkan keterampilan menulis teks cerpen siswa. Kata kunci : Keterampilan Menulis, Model, Media, Guided Writing, Teks Cerpen

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2024
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 10 Oct 2024 07:56
Last Modified: 10 Oct 2024 07:56
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/72459

Actions (login required)

View Item View Item