PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR (Eksperimen dengan Desain Faktorial 2x3 pada Siswa kelas X di MAN 1 Kota Bandung Tahun Ajaran 2023/2024)

DEWI APRILIA CINTA, 205020077 (2024) PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR (Eksperimen dengan Desain Faktorial 2x3 pada Siswa kelas X di MAN 1 Kota Bandung Tahun Ajaran 2023/2024). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (232kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENGESAHAAN.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRK.pdf

Download (228kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (739kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (566kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (537kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (619kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (227kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (345kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Dilatar belakangi oleh ketidakaktifan siswa dalam belajar karena pembelajaran berpusat pada guru sehingga rendahnya keterampilan sosial siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (i) Keterampilan sosial siswa sebelum dan sesudah menerapkan model Problem Based Learning (PBL), (ii) Menguji pengaruh yang signifikan antara keterampilan sosial siswa yang diajar dengan model PBL dan model DL (iii) Melihat keterampilan sosial siswa pada kategori keaktifan belajar tinggi, sedang, dan rendah dengan model PBL dan model DL. Metode yang digunakan adalah eksperimen dengan pendekatan Kuantitatif dan desain faktorial 2x3. Hasil penelitian menunjukkan (i) Terdapat peningkatan keterampilan sosial siswa yang dilihat dari rata-rata pre test dan pos test yaitu 177.63 > 153.66. (ii) Terdapat pengaruh yang signifikan antara keterampilan sosial siswa yang diajar dengan model PBL dan DL dilihat dari rata-rata yaitu 177.63 dan 159.63 dan hasil uji ANOVA 2 Arah nilai signifikansi 0.000 < 0.05, nilai Partial Eta Square 0.458, maka besar pengaruh masuk dalam kategori tinggi. (iii) Terdapat perbedaan keterampilan sosial siswa pada kategori keaktifan belajar tinggi, sedang, rendah yang belajar dengan model PBL dengan model DL. Akhir penulisan penulis menyampaikan saran kepada sekolah agar memfasilitasi guru untuk menerapkan model pembelajaran yang berpusat pada siswa sehingga meningkatkan keterampilan sosial siswa. Kata kunci : Model Problem Based Learning , Keaktifan belajar dan keterampilan sosial.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2024
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 01 Oct 2024 06:22
Last Modified: 01 Oct 2024 06:22
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70963

Actions (login required)

View Item View Item