PENERAPAN METODE MAHFUDZOT BERBANTUAN MEDIA SUNO.AI PADA PEMBELAJARAN MENGKREASI PUISI PADA SISWA KELAS X SMA PGRI 1 BANDUNG

SEPTEPANI CICA SALSA, 205030067 (2024) PENERAPAN METODE MAHFUDZOT BERBANTUAN MEDIA SUNO.AI PADA PEMBELAJARAN MENGKREASI PUISI PADA SISWA KELAS X SMA PGRI 1 BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (338kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (174kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (201kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (700kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (436kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan peserta didik dalam mengkreasi puisi. Hal terserbut disebabkan oleh kurangnya variasi pembelajaran yang digunakan pendidik dalam pembelajaran. Metode belajar yang bervariasi dapat meningkatkan keinginan lebih peserta didik dalam belajar salah satu metode yang daoat digunakan yaitu metode mahfudzot. Metode ini dapat meningkatkan keinginan peserta didik dalam belajar terutama pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menguji kemampuan penulis dalam merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi pembelajaran mengkreasi puisi menggunakan metode mahfudzot berbantuan media Suno.ai di SMA PGRI 1 Bandung. Untuk membandingkan kemampuan peserta didik sebelum dan sesudah penerapan metode mahfudzot dalam pembelajaran mengkreasi puisi. Dan melihat faktor pendukung dan penghambat penerapan metode mahfudzot selama pembelajaran mengkreasi dilaksanakan. Dalam pelaksanaan penelitian penulis menggunakan metode kuantitatif. Data yang diperoleh berupa prates dan pascates peserta didik baik dari kelas eksperimen dan kelas kontrol serta hasil refleksi peserta didik pada pembelajaran mengkreasi puisi menggunakan metode mahfudzot. Adapun data hasil penelitian; 1) Penulis mampu merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pembelajaran mengkreasi puisi menggunaka metode mahfudzot berbantuan media Suno.ai 2) Perbandingan hasil belajar peserta didik sebelum dan sesudah diterapkannya metode mahfudzot dalam mengkreasi puisi. Sebelum diterapkan metode mahfudzot peserta didik memeroleh nilai ratarata 77 dan setelah diterapkan metode mahfudzot rata-rata nilai peserta didik menjadi 94,69 3) Terdapat faktor penghambat dan pendukung selama proses pembelajaran mengkreasi puisi menggunakan metode mahfudzot. Kata Kunci: Metode pembelajaran, Mahfudzot, Mengkreasi, Puisi

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2024
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 25 Sep 2024 07:53
Last Modified: 25 Sep 2024 07:53
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70609

Actions (login required)

View Item View Item