ANGGIE NURFALAH DINIYAH, 192010126 (2023) FUNGSI STRUKTUR ORGANISASI BIDANG EKONOMI KREATIF DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.
|
Text
Judul Skripsi Anggie Nurfalah Diniyah.pdf Download (51kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (479kB) | Preview |
|
|
Text
KATA PENGANTAR SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (134kB) | Preview |
|
|
Text
LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (188kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (39kB) | Preview |
|
|
Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB II SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (308kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR ISI SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (308kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI ANGGIE NURFALAH DINIYAH.pdf Download (65kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini didasarkan pada permasalahan struktur organisasi yang tidak berjalan dengan efektif dan efisien mengakibatkan adanya tumpang tindih peran, belum adanya peraturan yang relavan, dan koordinasi di Bidang Ekonomi Kreatif Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis fungsi struktur organisasi pada Bidang Ekonomi Kreatif Disbudpar Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknis analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan data menggunakan teknik triangulasi. Berdasarkan hasil penelitian yang di peroleh ditinjau dari dimensi struktur organisasi Robbins dalam Ahmad (2021:12), struktur organisasi pada Bidang Ekonomi Kreatif Disbudpar Kota Bandung belum berjalan dengan efektif dan efisien. Hal ini dikarenakan kondisi eksisting struktur organisasi pada Bidang Ekonomi Kreatif Disbudpar Kota Bandung belum berjalan sesuai dengan dimensi kompleksitas, formalisasi, dan sentralisasi. Ditandai dari masih adanya tumpah tindih peran (kompleksitas), belum adanya peraturan yang mengatur kedudukan, susunan organisasi, tugas dan fungsi yang relavan dengan kondisi struktur organisasi yang ada pada saat ini (formalisasi), dan hierarki dalam pengambilan keputusan masih terlalu panjang serta alur koordinasi yang belum jelas (sentralisasi). Kata Kunci : Struktur Organisasi, Bidang Ekonomi Kreatif Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2023 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 06 Mar 2023 03:02 |
Last Modified: | 06 Mar 2023 03:02 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/62510 |
Actions (login required)
View Item |