PENGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA KEBERAGAMAN BUDAYA BANGSAKU (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV SD Negeri 033 Asmi Bandung)

Elsa Agustiani, 145060040 (2018) PENGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA KEBERAGAMAN BUDAYA BANGSAKU (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV SD Negeri 033 Asmi Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (25kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA INDONESIA.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA INGGRIS.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK BAHASA SUNDA.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (331kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (403kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (631kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (93kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini di laksanakan di SD Negeri 033 Asmi Bandung pada siswa kelas IV A3 dengan jumlah 34 orang, tujuan penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada subtema keberagaman budaya bangsaku dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning yang dilatar belakangi oleh kondisi siswa pada saat proses pembelajaran yang menunjukan hasil belajar yang rendah atau belum mencapai KKM, siswa belum menunjukan sikap peduli dan sikap santun selama proses pembelajaran, pemahaman siswa yang kurang terhadap materi pembelajaran, serta keterampilan yang rendah. Permasalahan tersebut disebabkan oleh pembelajaran yang monoton karena guru menggunaan metode/model pembelajaran yang kurang bervariasi. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini menggunakan instrumen berupa lembar observasi aktivitas guru, lembar kerja kelompok (LKK), dan lembar tes berupa pretest dan postest. Penelitian dilaksanakan sebanyak 3 siklus, dengan setiap siklusnya terdiri dari 2 pertemuan dan tahapan pada masing-masing siklus yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Pada siklus I didapatkan hasil belajar aspek pengetahuan (kognitif) yang mencapai KKM sebanyak 18 orang atau 52%, pada siklus II meningkat sebanyak 23 orang atau 67%, kemudian pada siklus III mengalami peningkatan sebanyak 34 orang atau 100%. Hasil belajar pada aspek sikap (afektif) pada siklus I yang mencapai kriteria dalam proses pemb elajaran sebanyak 11 orang atau 33%, pada siklus II meningkat sebanyak 25 orang atau 74%, dan pada siklus III mengalami peningkatan sebanyak 31 orang atau 92%. Hasil belajar aspek keterampilan (psikomotor) pada siklus I yang mencapai kriteria tuntas sebanyak 9 orang atau 26%, pada siklus II meningkat menjadi 20 orang atau 59%, dan pada siklus III mengalami peningkatan sebanyak 31 orang atau 91%. Penerapan model pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa, ini terlihat dari peningkatan yang sangat baik pada setiap siklus. Kata kunci: Problem Based Learning, hasil belajar.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2018
Depositing User: mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 06 Sep 2018 06:17
Last Modified: 06 Sep 2018 06:17
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/35965

Actions (login required)

View Item View Item