MENINGKATKAN KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) PADA MATERI SUMBER DAYA ALAM MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SDN CIPEDES (penelitian tindakan kelas pada pelajaran ilmu pengetahuan sosial kelas IV SD Negeri cipedes materi sumber daya alam tahun ajaran 2016/2017 )

RIZA AGUSTINA, 125060223 (2016) MENINGKATKAN KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) PADA MATERI SUMBER DAYA ALAM MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SDN CIPEDES (penelitian tindakan kelas pada pelajaran ilmu pengetahuan sosial kelas IV SD Negeri cipedes materi sumber daya alam tahun ajaran 2016/2017 ). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
cover skripsi pdf.pdf

Download (304kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak bahasa indonesia.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak bahasa inggris.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I PDF.pdf

Download (345kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II PDF.pdf

Download (447kB) | Preview

Abstract

Peneliti ini mengangkat judul model kooperatif tipe teams games tournament untuk meningkatkan kerjasama dan hasil belajar siswa pada materi sumber daya alam. Peneliti ini bertujuan untuk meningkatkan kerjasama dan hasil belajar siswa kelas IV di SD Negeri Cipedes Kabupaten Bandung pada tahun ajaran 2016/2017dengan jumlah siswa 36 orang. Kemampuan menguasai materi yang masih rendah serta kurang kerjasama siswa terhadap mata pelajaran IPS mengakibatkan rendahnya hasil belajar siswa. Dari permasalahan di atas, fokus peneliti yaitu penggunaan model pembelajaran yang kurang tepat mengakibatkan kurang nya kemampuan menguasai materi serta minat siswa terhadap mata pelajaran IPS diakibatkan cara belajar yang cenderung membosankan. Penelitian yang dilakukanadalah PTK (Action Research Clas Room) penelitian tindakan kelas ini berlangsung dalam II siklus, tiap siklus terdiri atas beberapa tahap yakni, perencanaan, pelaksanaan observasi, evaluasi analisis serta refleksi.Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi siswa, pretes dan postes serta angket. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kegiatan pembelajaran dengan menggunakan model kooperatif tipe teams games tournament pada mata pelajaran IPS pokok bahasan sumber daya alam yang dilakukan di kelas IV SD Negeri Cipedes Kabupaten Bandung tahun ajaran 2016/2017 dapat meningkatkan sikap kerjasama dan hasil belajar secara optimal. Hal ini terbukti dalam perolehan nilai setiap siklus mengalami peningkatan, pada siklus I hasilpost-tes dan pretes 47,22% padasiklus II hasilpos-tes 86,11 % terjadi peningkatan pada skor rata-rata postes silkus I sebesar 63,89 dan rata-rata siklus II 87,83 dan adanya peningkatan hasil belajar tersebut menggambarkan keberhasilan suatu penelitian. Kata kunci: model pembelajaran teams games tournament, kerjasama, hasil belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2016
Depositing User: Iyas -
Date Deposited: 27 Sep 2016 13:07
Last Modified: 27 Sep 2016 13:07
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/12953

Actions (login required)

View Item View Item