DAMPAK KEBIJAKAN MILITER RUSIA DI SURIAH TERHADAP NATO

Rama Saiful Lail, 122030145 (2016) DAMPAK KEBIJAKAN MILITER RUSIA DI SURIAH TERHADAP NATO. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
COVER.docx

Download (67kB)
[img] Text
ABSTRACT INGGRIS.docx

Download (14kB)
[img] Text
ABSTRAK INDONESIA.docx

Download (15kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (17kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (31kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (67kB)

Abstract

ABSTRAK Isu konflik di suriah saat ini memang sudah menjadi perbincangan dunia, karena dalam konflik tersebut melibatkan beberapa negara. Dari beberapa negara yang terlibat ke dalam konflik ini terjadi banyak polemic yang terjadi diantaranya, ada sebagian negara-negara yang mendukung pemerintahan suriah saat ini dan bahkan ada yang menentang terhadap pemerintahan suriah saat ini, bahkan negara yang menentang tersebut seolah olah menjudge pemerintahan suriah saat ini lah yang menyebabkan kekisruhan semua ini terjadi. Disinilah terjadi berbagai konspirasi konpirasi yang menurut pandangan masyarakat luas menjadi permasalahan yang sangat sulit untuk dimengerti dan dipahami. Maka dari itu konflik di suriah ini menjadi perhatian dunia saat ini dan menjadi salah satu perhatian dalam studi hubungan internasional. Negara adidaya (superpower) salah satunya Rusia menempati posisi kuat yang memiliki kemampuan untuk memengaruhi kesepakatan dan memasukan kepentingan nasional negaranya. Tiap negara berusaha untuk mencapai kepentingannya masing-masing dengan melakukan upaya peningkatan kekuatan nasional. Kekuatan Nasional mencakup berbagai macam unsur, salah satunya kekuatan militer. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana dampak kebijakan militer Rusia di Suriah terhadap NATO. Sedangkan kegunaan penelitian ini diharapkan berguna bagi menambah wawasan, pengetahuan, kasanah ilmu hubungan internasional, selanjutnya secara praktis penelitian ini diharapkan berguna bagi para pemangku keputusan dan pihak-pihak yang berkepentingan sebagai bahan masukan dan perbandingan sehingga dapat dilakukan pengawasan terhadap kebijakan militer Rusia di Suriah. Metode yang dilakukan penelitian ini adalah deskriptif research suatu bentuk yang menggambarkan secara cermat gejala atau masalah yang di teliti dalam suatu situasi untuk kemudian menganalisa mengapa gejala dan masalah tersebut terjadi. Hasil penelitian ini adalah sejauh mana dampak terhadap NATO dari kebijakan yang dikeluarkan militer Rusia di Suriah. (kata kunci) Rusia, NATO

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional 2016
Depositing User: Irawan Whibiksana
Date Deposited: 16 Sep 2016 18:52
Last Modified: 16 Sep 2016 18:52
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/12134

Actions (login required)

View Item View Item