SARI, NOPTA (2026) PENGARUH PELATIHAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KOMPETENSI PERAWAT YANG DI MODERASI OLEH MOTIVASI “(STUDI PADA PERAWAT DI RUMAH SAKIT ARSANI). Thesis(S2) thesis, UNIVERSITAS PASUNDAN.
|
Text
NOPTA SARI_JURNAL.pdf Download (264kB) | Preview |
Abstract
Kompetensi perawat merupakan determinan utama mutu pelayanan rumah sakit. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pelatihan dan pengalaman kerja terhadap kompetensi perawat dengan motivasi sebagai variabel moderasi pada Rumah Sakit Arsani. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif dan verifikatif dengan teknik total sampling terhadap 70 perawat. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan kuesioner. Analisis data menggunakan analisis jalur (path analysis), koefisien determinasi, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengalaman kerja berpengaruh signifikan terhadap kompetensi perawat, sementara pelatihan kerja memberikan kontribusi relatif kecil. Motivasi kerja berperan sebagai variabel moderasi yang memperkuat pengaruh pelatihan dan pengalaman kerja terhadap kompetensi perawat. Temuan ini menegaskan pentingnya integrasi program pelatihan berbasis kebutuhan, pengelolaan pengalaman kerja, dan penguatan motivasi untuk meningkatkan kompetensi perawat secara berkelanjutan.
| Item Type: | Thesis (Thesis(S2)) |
|---|---|
| Divisions: | Pascasarjana > S2-Manajemen 2026 |
| Depositing User: | Mr soeryana soeryana |
| Date Deposited: | 13 Jan 2026 09:03 |
| Last Modified: | 13 Jan 2026 09:03 |
| URI: | https://repository.unpas.ac.id/id/eprint/82068 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
