MEYDINA INDRIANI, 125060048 (2016) PENGGUNAAN MODEL PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA AKU BANGGA DENGAN DAERAH TEMPAT TINGGALKU. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.
Text
LEMBAR PENGESAHAN.docx Restricted to Repository staff only Download (12kB) |
|
Text
ABSTRAK INDONESIA.docx Download (14kB) |
|
Text
ABSTRAK INGGRIS.docx Download (15kB) |
|
Text
BAB I.docx Download (32kB) |
|
Text
BAB II.docx Download (274kB) |
|
Text
BAB III.docx Restricted to Repository staff only Download (150kB) |
|
Text
BAB IV.docx Restricted to Repository staff only Download (440kB) |
|
Text
BAB V.docx Restricted to Repository staff only Download (25kB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada subtema aku bangga dengan daerah tempat tinggalku siswa kelas IV SD Negeri ASMI Kota Bandung. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Asmi Kota Bandung. Subyek dalam penelitian ini adalah peserta didik SD Negeri Asmi Kota Bandung sebanyak 25. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus yakni setiap siklus terdiri dari 3 Pembelajaran. Metode pengumulan data yang digunakan adalah posttes dan non test berupa observasi/pengamatan. Teknik analisa data yang digunakan yaitu teknik deskriptif persentase digunakan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik dari siklus I dan II. Model yang digunakan adalah model project based learning, Hasil belajar siswa menunjukkan nilai rerata pada siklus I aspek kognitif 79 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 80%, afektif 69,6 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 44% dan psikomotorik 68,8 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 48%. Pada siklus II atau terjadi peningkatan nilai rerata kelas aspek kognitif sebesar 6,2 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 92%, afektif 13,3 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 100% dan psikomotorik 11,9 dengan pencapaian nilai KKM sebanyak 88%. Sikap cinta lingkungan sisa pada siklus I mencapai rata-rata sebesar 72,3% dari 25 siswa, pada siklus II Peningkatan sikap cinta ligkumgan siswa pada subtema aku bangga dengan daerah tempat tingalku dari siklus I ke siklus II sebesar 16,7% Hambatan penelitian, belum bisa meminimalisir waktu, siswa belum sepenuhnya memahami materi, siswa belum melaksanakan perannya dengan baik di lingkungan sekolah. Upaya mengatasi hambatan; Membuat kelompok dalam pengerjaan proyek, belajar secara kolaboratif dan koopertif serta, menjelaskan tata tertib lingkungan sekolah.Berkaitan dengan penelitian ini hendaknya gurumengkaji model pembelajaran tersebut sehingga pelaksanaan sesuai yang diinginkan. Kata Kunci: Hasil belajar, Model Project Based Learning, Hambatan Penelitian, Upaya mengatasi hambatan penelitian.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2016 |
Depositing User: | Iyas - |
Date Deposited: | 31 Aug 2016 15:51 |
Last Modified: | 31 Aug 2016 15:51 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/9701 |
Actions (login required)
View Item |