Optimizing Line Systems Balancing in Production of CNC Training Kits In Metal Industries Development Center Bandung Mengotimalkan Pengembangan Keseimbangan Sistem Lini Dalam Produksi CNC Training Kit Di Balai Besar Logam Dan Mesin Bandung

Nauval Fauzi, Muhammad and Herli Sumerli, Chevy and Helmi, M. Nurman Optimizing Line Systems Balancing in Production of CNC Training Kits In Metal Industries Development Center Bandung Mengotimalkan Pengembangan Keseimbangan Sistem Lini Dalam Produksi CNC Training Kit Di Balai Besar Logam Dan Mesin Bandung. Thesis(S2) thesis, UNSPECIFIED.

[img] Text
Jurnal Tesis_Muhammad Nauval Fauzi_228030022.doc

Download (977kB)

Abstract

BBSPJILM atau BBLM mendukung kebijakan pemerintah dengan melakukan riset terkait Computer Numeric Control (CNC) sejak tahun 2005 dan beberapa tahun belakangan telah memproduksi CNC training kit guna pembelajaran atas banyaknya permintaan dari beberapa SMK. Penelitian untuk memperbaiki proses produksi dan meningkatkan efisiensi pembuatan perangkat CNC ini sudah pernah dilakukan, namun penggunaan metode lini produksi dalam proses tersebut masih belum optimal sehingga belum mencapai tingkat efisiensi yang maksimal. Berdasarkan hal tersebut, BBLM perlu memperbaiki proses produksi guna meningkatkan efisiensi pembuatan CNC training kit, oleh karena itu, dilakukan pengembangan sistem pada lini produksi yang mana sebelumnya masih belum optimal sehingga belum mencapai tingkat efisiensi yang maksimal, dengan keseimbangan beban kerja pada jalur lintasan proses. metode LCR terbukti sebagai metode heuristik yang paling efektif dalam meningkatkan produktivitas dengan nilai Line Efficiency meningkat signifikan menjadi 85,9 %, Balance Delay berkurang menjadi 14.0 % dan Idle Time menurun menjadi 14850 menit yang menunjukkan peningkatan keseimbangan dan efisiensi di setiap stasiun kerja. Dengan ini produktivitas BBLM dalam produksi CNC training kit berhasil mencapai 3-4 kali lipat dari sebelumnya. Kata Kunci: CNC training kit, keseimbangan sistem lini, metode heuristik, BBLM

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Depositing User: Mr soeryana soeryana
Date Deposited: 09 Jan 2025 04:31
Last Modified: 09 Jan 2025 04:31
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/74584

Actions (login required)

View Item View Item