PENGARUH PERBANDINGAN MOCAF (MODIFIED CASSAVA FLOUR) DENGAN TEPUNG DAUN KELOR (MORINGA OLEIFERA) TERHADAP KARAKTERISTIK NUGGET JAMUR TIRAM PUTIH

Nurrul, Meylinda and Nana Sutisna Achyadi, Dosen and Hasnelly, DS (2023) PENGARUH PERBANDINGAN MOCAF (MODIFIED CASSAVA FLOUR) DENGAN TEPUNG DAUN KELOR (MORINGA OLEIFERA) TERHADAP KARAKTERISTIK NUGGET JAMUR TIRAM PUTIH. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
Nurrul Meylinda-163020235-Teknologi Pangan.pdf

Download (337kB) | Preview
Official URL: http:/www.teknik.unpas.ac.id

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan pengaruh perbandingan mocaf (Modified Cassava Flour) dengan tepung daun kelor (Moringa Oleifera) terhadap karakteristik nugget jamur tiram putih yang dihasilkan. Penelitian dibagi dalam dua tahap yaitu penelitian pendahuluan dan penelitian utama. Penelitian pendahuluan dilakukan untuk mengetahui kadar air, kadar protein, dan vitamin C pada perbandingan mocaf dengan tepung daun kelor yang akan digunakan dalam penelitian utama. Pada penelitian utama yaitu mengetahui kandungan kadar protein, kadar serat kasar, kadar air, dan kadar lemak terhadap nugget jamur tiram putih. Hasil penelitian bahwa pada perbandingan mocaf dengan tepung daun kelor pada kadar air dan kadar serat kasar tidak berpengaruh nyata terhadap nugget jamur tiram putih sedangkan pada kadar protein dan kadar lemak berpengaruh nyata terhadap nugget jamur tiram putih. Hasil organoleptik pada perbandingan mocaf dengan tepung daun kelor pada atribut warna, aroma, rasa, dan tekstur berpengaruh nyata terhadap nugget jamur tiram putih. Kata kunci : mocaf, tepung daun kelor, nugget jamur tiram putih.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Pangan 2023
Depositing User: Ms sri -
Date Deposited: 28 Mar 2023 04:38
Last Modified: 28 Mar 2023 04:38
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/62786

Actions (login required)

View Item View Item