PENGARUH KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI SERTA DAMPAK TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI RUMAH SAKIT UMUM KUNINGAN MEDICAL CENTER

NATA GUMELAR, NPM : 168020019 (2022) PENGARUH KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI SERTA DAMPAK TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI RUMAH SAKIT UMUM KUNINGAN MEDICAL CENTER. Thesis(S2) thesis, PERPUSTAKAAN PASCASARJANA.

[img] Text
Artikel Nata Gumelar.docx

Download (208kB)

Abstract

Suatu organisasi diharuskan mengelola sumber daya manusia secara terencana sebagai pelaksana untuk mencapai tujuan organisasi. Rumah sakit merukapan oranisasi yang perlu pengelolaan sumber daya manusia. Kinerja karyawan pelu di pertanggungjawabkan dan ditingkatkan melalui penilaian kinerja karyawan. Faktor yang memperngaruhi kinerja karyawan diantaranya kepemimpinan, lingkungan kerja, dan motivasi karyawan. Penelitian ini bertujuan meneliti pengaruh kepemimpinan terhadap motivasi kerja, lingkungan kerja terhadap motivasi kerja, kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap motivasi kerja, motivasi kerja terhadap kinerja di Rumah Sakit Umum Kuningan Medical Center. Adapun metodologi yang digunakan yaitu kuantitatif dengan populasi 131 dan diambil teknik sampling data berdasarkan rumus slovin menjadi 98 sampel. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,261, artinya 26.10% motivasi kerja dipengaruhi oleh variabel kepemimpinan. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,556, artinya 55,60% motivasi kerja dipengaruhi oleh variabel lingkungan kerja. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,811, artinya 81.10% motivasi karyawan dipengaruhi oleh variabel kepemimpinan dan lingkungan kerja. Motivasi kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 0.793 atau 79.30% kinerja karyawan dipengaruhi oleh motivasi kerja. Kata Kunci: Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Motivasi, Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S2-Manajemen 2022
Depositing User: Mrs Lusiawati -
Date Deposited: 16 Feb 2022 06:07
Last Modified: 16 Feb 2022 06:07
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/55737

Actions (login required)

View Item View Item