Muhamad Taruna Prima Rahardi, 124010346 and Dr. H. Heru Setiawan, SE.,MM, Pembimbing I (2019) PENGARUH STRES KERJA dan KEDISIPLINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI GH UNIVERSAL HOTEL. Skripsi(S1) thesis, Perpustakaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas.
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (9kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I hotel.pdf Download (265kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (407kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (373kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUASTAKA.pdf Download (21kB) | Preview |
|
|
Text
sampul.pdf Download (176kB) | Preview |
|
|
Text
Pengesahan.pdf Download (6MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Kinerja karyawan merupakan hal yang penting dalam mengetahui pencapaian perusahaan, oleh karenanya harus ada penilaian yang rutin dilakukan agar mengetahui sudah sejauh mana pencapaian perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stres dan kedisiplinan terhadap kinerja karyawan di GH Universal Hotel Bandung. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 53 orang yang berasal dari karyawan GH Universal Hotel Bandung. Teknik pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik random sampling. Metode analisis yang digunakan yaitu deskriptif dan verifikatif, untuk analisis verifikatif menggunakan analisis korelasi berganda, analisis regresi linier berganda, dan uji koefisien determinasi. Hasil dari penelitian ini sudah melalui beberapa tahap pengujian mulai dari uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi berganda, analisis regresi linier berganda, dan uji koefisien determinasi. Maka, dari hasil uji analisis yang sudah dilakukan didapatkan hasil secara simultan besarnya pengaruh stress dan kedisiplinan terhadap kinerja kerja karyawan GH Universal Hotel yaitu sebesar 69,2%. Secara parsial stres kerja berpengaruh sebesar 29,31% sedangkan kedisiplinan berpengaruh sebesar 39,96%. Variabel kedisiplinan memberikan pengaruh paling tinggi terhadap kinerja kerja karyawan dibandingkan dengan stres kerja. Kata Kunci : Stres kerja, Kedisiplinan, Kinerja Kerja Karyawan
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen 2012 |
Depositing User: | mr Nugraha Pangestu |
Date Deposited: | 07 Oct 2019 01:15 |
Last Modified: | 07 Oct 2019 01:15 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/45379 |
Actions (login required)
View Item |