PENEGAKAN DISIPLIN KERJA APARATUR SIPIL NEGARA BERDASARKAN PERATURAN PEMERINTAH NO 53 TAHUN 2010 TENTANG DISIPLIN PEGAWAI NEGERI DI KABUPATEN CIANJUR DIHUBUNGKAN DENGAN PRINSIP GOOD GOVERNANCE

Fadly Muhammad Achdiat, 141000377 (2019) PENEGAKAN DISIPLIN KERJA APARATUR SIPIL NEGARA BERDASARKAN PERATURAN PEMERINTAH NO 53 TAHUN 2010 TENTANG DISIPLIN PEGAWAI NEGERI DI KABUPATEN CIANJUR DIHUBUNGKAN DENGAN PRINSIP GOOD GOVERNANCE. Skripsi(S1) thesis, FAKULTAS HUKUM UNPAS.

[img]
Preview
Text
J. BAB II.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
N. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (34kB) | Preview
[img] Text
L. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[img]
Preview
Text
K. BAB III.pdf

Download (102kB) | Preview
[img] Text
M. BAB V .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img]
Preview
Text
A. COVER.pdf

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text
H. DAFTAR ISI.pdf

Download (39kB) | Preview
[img]
Preview
Text
I. BAB I.pdf

Download (127kB) | Preview

Abstract

Disiplin kerja dibuat untuk menargetkan masyarakat sipil di kantor dinas kepegawaian di khususnya kabupaten Cianjur untuk memberikan pelayanan publik yang profesional dan berkualitas serta mempererat persatuan dan kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Dari penelitian ini bahwa Pegawai Negeri Sipil di Kabupaten Cianjur kurangnya akan kesadaran akan disiplin kerja yang dimana tidak dilaksanakan secara ketat dan disiplin sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin Pegawai Negeri. Pemantauan yang dilakukan oleh Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah di Kabupaten Cianjur telah dilakukan, tetapi tidak maksimal karena ada toleransi untuk pelanggaran dilakukan oleh pegawai negeri di sana. Maka dari sini saya ingin meneliti lebih dalam akan efektivitas penegakan dan pengawasan dalam disiplin kerja terhadap Pegawai Negeri Sipil di Kabupaten Cianjur. Metode penelitian ini bersifat deskriptif analisis. Metode pendekatan yang digunakan adalah pendekatan yuridis normative, yaitu dengan menggunakan data dan menelitibahan pustaka/data sekunder. Tahap penelitian yang dilakukan adalah penelitian kepustakaan yang terdiri dari bahan primer, sekunder dan tersier serta peneitian lapagan dilakukan dengan teknik wawancara. Teknik pengumpulan data melalui studi lapangan denga cara menyusun secara sistematis dan dihubungkan dengan peraturan perundang-undangan yang terkait. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dalam rangka pelayanan yang berkualitas, cepat, mudah, terjangkau dan terukur seiring dengan berjalannya waktu, tuntutan masyarakat terdapat pelayanan yang berkualitas terus meningkat dari waktu ke waktu sesuai dengan perkembangan kebutuhan dalam masyarakat itu sendiri, oleh karena itu instansi pemerintah sangat dituntut untuk meningkatkan efektifitas kerja yang baik pula agar sesuai dengan prinsip Good Governance. Kata Kunci :Disiplin Kerja, Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah, Good Governance

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum 2018
Depositing User: Lilis Atikah
Date Deposited: 19 Mar 2019 07:41
Last Modified: 19 Mar 2019 07:41
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/41896

Actions (login required)

View Item View Item