PENGUKURAN PENGGUNA LAYANAN INTERNET DISEKOLAH SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SISWA (Studi Kasus : SMA NEGERI 1 PEDES)

Fauzan Novana, 113040283 and Doddy Ferdiansyah, DS (2018) PENGUKURAN PENGGUNA LAYANAN INTERNET DISEKOLAH SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SISWA (Studi Kasus : SMA NEGERI 1 PEDES). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
113040283_TeknikInformatika.pdf

Download (412kB) | Preview
Official URL: http:/www.teknik.unpas.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pemanfaatan internet sebagai salah satu sumber belajar siswa dalam penggunaan internet sebagai salah satu sumber belajar yang ditinjau dari aspek kemampuan, proses belajar mengajar, lingkungan dan sarana prasarana di SMA Negeri 1 Pedes. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Subjek penelitian sekaligus populasi penelitian yang terdiri atas siswa kelas XII data primer diambil dengan metode kuesioner. Pengukuran pada penelitian menggunakan skala likert, untuk mendapatkan kesimpulan tingkat perceived ease of use/PEOU, perceived usefulness, Attitude toward using, behavioral intention to use technology dan actual technology user untuk menentukan ke konsistenan pernyataan yang akan di uji. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemanfaatan internet sebagai salah satu sumber belajar siswa di SMA Negeri 1 Pedes berada pada kategori baik, dengan ini berarti fasilitas yang ada disekolah maupun dilingkungan sekolah sudah digunakan dengan optimal untuk mencari referensi belajar maupun untuk pembelajaran di sekolah. Kata kunci : Pengukuran, layanan internet, Technology Acceptance Model (TAM).

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2018
Depositing User: Ms sri -
Date Deposited: 31 Oct 2018 05:56
Last Modified: 31 Oct 2018 05:56
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/40168

Actions (login required)

View Item View Item