POTENSI EKOWISATA BERBASIS MASYARAKAT (STUDI : KAMPUNG WAMBAR DISTRIK FAKFAK TIMUR TENGAH)

JUNIARTI BILAD, 113060012 and Deden Syarifudin, DS (2018) POTENSI EKOWISATA BERBASIS MASYARAKAT (STUDI : KAMPUNG WAMBAR DISTRIK FAKFAK TIMUR TENGAH). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
POTENSI EKOWISATA BERBASIS MASYARAKAT (STUDI KAMPUNG WAMBAR DISTRIK FAKFAK TIMUR TENGAH) JUNIARTI BILAD 113060012.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http:/www.teknik.unpas.ac.id

Abstract

Kampung Wambar memiliki berbagai potensi, potensi tersebut dapat dimanfaatkan sebagai daya tarik ekowisata. Dengan potensi yang ada di Kampung Wambar masih memiliki permasalahan ketidak sadaran masyarakat akan potensi yang ada di Kampung Wambar. Penelitian ini di maksudkan dengan tujuan mengidentifikasi potensi Kampung Wambar sebagai daya tarik ekowisata dalam pengembangan ekowisata berbasis masyarakat di Kampung Wambar. Dengan menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dan metode analisis SWOT. Berdasarkan hasil dua analisis deskriptif kualitatif di ketahui bahwa, di Kampung Wambar sesuai dengan tujuan penelitian ini dimana melihat potensi yang di miliki kampung wambar distrik Fakfak Timur Tengah , berdasarkan analisis deskriptif kualitatif Potensi yang paling tinggi adalah daya tarik keindahan alam, namun kampung wambar memiliki keunikan dalam bahasa dan adat istiadat yang mampu menjadi Peluang untuk daya tarik ekowisata berbasis masyarakat. Dengan harapan dapat tetap menjaga potensi keasrian alam serta dapat tetap menjaga dan melestrarikan potensi budaya dari Kampung Wambar, dan juga memberikan daya tarik bagi wisatawan, mampu meningkatkan kegiatan wisata lain, meningkatkan pendapatan masyarakat Kampung dan kegiatan ekonomi baru bagi masyarkat Kampung Wambar Distrik Fakfak Timur Tengah, Kata kunci : Potensi Desa, Ekowisata Berbasis Masyarakat.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Planologi 2018
Depositing User: Ms sri -
Date Deposited: 23 Oct 2018 03:19
Last Modified: 23 Oct 2018 03:19
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/39578

Actions (login required)

View Item View Item