DAMPAK PROGRAM PEMERINTAH PENATAAN PEMUKIMAN PEDESAAN TERHADAP PENDAPATAN DAN PRODUKSI PETANI KOPI KAMPUNG WISATA WANGUN DESA PASIR MULYA KECAMATAN BANJARAN

Ghaida Nadalamis R. S, 144030052 and Pembimbing 1, Dr. H. Tete Saepudin., SE., MSi (2018) DAMPAK PROGRAM PEMERINTAH PENATAAN PEMUKIMAN PEDESAAN TERHADAP PENDAPATAN DAN PRODUKSI PETANI KOPI KAMPUNG WISATA WANGUN DESA PASIR MULYA KECAMATAN BANJARAN. Skripsi(S1) thesis, Perpustakaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (48kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pengesahan.pdf

Download (47kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (55kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (540kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (221kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB) | Preview
Official URL: http://fe.unpas.ac.id/

Abstract

ABSTRAK Penelitian yang saya ambil bertujuan untuk menganalis dampak program PNPM Mandiri Pedesaan di bidang infrastruktur berupa penataan pemukiman terhadap pendapatan dan produksi petani kopi Kampung Wisata Wangun. Penelitian ini dilakukan di Desa Pasir Mulya Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung, dengan jumlah sampel sebesar 50 kepala keluarga petani kopi. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif, uji beda dua rata-rata dan paired sample t test dengan menggunakan skala pengukuran yaitu 10%. Hasil analisis deskriptif yaitu persepsi masyarakat terutama petani kopi Kampung Wisata Wangun terhadap program PNPM Mandiri Pedesaan di Desa Pasir Mulya yaitu dengan adanya program perbaikan infrastruktur lingkungan PNPM Mandiri ini maka terbentuk bantuan pembiayaan, modal bibit, dan alat pembuat kopi program – program fisik penanggulangan kemiskinan berupa pembanguan insfrastruktur serta sekaligus menciptakan kemandirian masyarakat dalam memanfaatkan program – program pembangunan yang menjadi kebutuhan prioritas. Sementara hasil paired sample t test menunjukkan bahwa pembangunan infrastruktur, bantuan bibit kopi dan bantuan modal lainnya berpengaruh positif terhadap tingkat pendapatan masyarakat Desa Pasir Mulya khususnya petani kopi kopi Kampung Wisata Wangun.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Studi Pembangunan 2014
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 13 Sep 2018 08:56
Last Modified: 13 Sep 2018 08:56
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/36104

Actions (login required)

View Item View Item