PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN POBLEM BASED LEARNING DENGAN PENDEKATAN OPEN ENDED TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMK

GITA MADYA SUSANI, 135050054 (2017) PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN POBLEM BASED LEARNING DENGAN PENDEKATAN OPEN ENDED TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMK. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1 cover.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5 ABSTRAK.pdf

Download (258kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (295kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (830kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (686kB) | Preview
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (262kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk melihat peningkatan kemampuan komunikasi dan pencapaian disposisi matematis siswa SMK dalam pembelajaran matematika melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan pendekatan Open Ended. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain penelitian “Pretest-Postest Control Group”. Sample penelitian dipilih dua kelas dengan acak menurut kelas. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa SMKN 3 Bandung dengan sample penelitiannya yaitu kelas eksperimen X UPW 2 yang diberikan perlakuan pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan Pendekatan Open Ended dan kelas kontrol X UPW 3 yang diberikan perlakuan pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Instrumen yang digunakan untuk tes kemampuan komunikasi yaitu tes uraian sedangkan untuk disposisi matematis yaitu skala Likert. Data yang terkumpul kemudian diolah menggunakan software SPSS 16.0 for windows. Temuan penelitian ini menunjukkan: 1) Peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan pendekatan Open Ended lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran Problem Based Learning (PBL). 2) Pencapaian disposisi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan pendekatan Open Ended tidak lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Dari kesimpulan tersebut maka penulis menyarankan kepada guru untuk mempertimbangkan pembelajaran menggunakan model Problem Based Learning (PBL) dengan pendekatan Open Ended yang dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif pembelajaran dikelas untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis. Kata Kunci : Pembelajaran Problem Based Learning (PBL), pendekatan Open Ended, Kemampuan Komunikasi Matematis, dan Disposisi Matematis

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Matematika 2017
Depositing User: Mr Andi Wijaya
Date Deposited: 23 Oct 2017 03:28
Last Modified: 23 Oct 2017 03:28
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/31381

Actions (login required)

View Item View Item