Putri Indah Fatmawati, 134020011 (2017) PENGARUH AUDIT INTERNAL DAN KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TERHADAP EFEKTIVITAS PENJUALAN (Studi Pada 3 Perusahaan BUMN Sektor Jasa di Kota Bandung). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung.
|
Text
COVER .pdf Download (35kB) | Preview |
|
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (421kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRACK INDONESIA DAN INGGRIS .pdf Download (89kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (195kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (704kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (592kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (140kB) | Preview |
Abstract
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh audit internal, dan kualitas sistem informasi akuntansi penjualan terhadap efektivitas penjualan secara parsial maupun secara simultan. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan instrument kuesioner. Penelitian ini menggunakan data primer. Subjek penelitian ini adalah tiga (3) Persusahaan BUMN Sektor Jasa di Kota Bandung dan objek penelitiannya yaitu audit internal, kualitas sistem informasi akuntansi penjualan, dan efektivitas penjualan. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling dengan jumlah responden sebanyak 57 orang. Analisis statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji asumsi klasik, analisis regresi, korelasi, analisis koefisien determinasi dan uji hipotesis yang diolah dengan menggunakan program SPSS 23,0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) secara parsial pengaruh audit internal sebesar 25,90% dan kualitas sistem informasi akuntansi sebesar 33% terhadap efektivitas. (2) secara simultan audit internal dan kualitas sistem informasi akuntansi penjualan terhadap efektivitas penjualan sebesar 58,9%, sedangkan sisanya sebesar 41,1% merupakan pengaruh faktor lain di luar variabel independen yang diteliti. Seperti Efektivitas Pengendalian Internal, Pengetahuan Akuntansi, Operasi Penjualan, Sistem Pengendalian Intern Penjualan, Efektivitas Pengendalian Piutang. Kata Kunci: Audit Internal, Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Penjualan, Efektivitas
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2013 |
Depositing User: | nining widianingsih |
Date Deposited: | 02 Oct 2017 03:12 |
Last Modified: | 02 Oct 2017 03:12 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/30132 |
Actions (login required)
View Item |