ANALISIS HUMAN ERROR DAN HUMAN RELIABILITY MELALUI CLIMATIC CHAMBER DENGAN PENDEKATAN METODE THERP (Studi Kasus pada Proses Pemasangan Resistor)

Yani Syafe'i, Ds (2006) ANALISIS HUMAN ERROR DAN HUMAN RELIABILITY MELALUI CLIMATIC CHAMBER DENGAN PENDEKATAN METODE THERP (Studi Kasus pada Proses Pemasangan Resistor). INFOMATEK, 8 (2). pp. 81-96. ISSN 1141-0865

[img] Text
Judul Depan Volume 8 Nomor 2 Juni 2006.doc

Download (50kB)
[img] Text
COVER-INVolume 8 No 2 Juni 2006.doc

Download (96kB)
[img] Text
3). YANI (TMI) Hal-81-96.doc

Download (539kB)
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Abstrak : Manusia yang merupakan salah satu komponen dari suatu sistem kerja dengan segala aspek, sifat dan tingkah lakunya merupakan makhluk yang sempurna, baik manusia berperan sebagai pencipta sistem maupun harus selalu berinteraksi dengan sistem. Pada dasarnya operator atau manusia merupakan penyebab utama kesalahan. Dari hasil penelitian diperoleh bahwa nilai HEP terbesar berada pada jenis kesalahan A2 (dimensi kedua resistor sama, tetapi memiliki warna yang berbeda) pada waktu B1, kondisi lingkungan C3 dan warna cahaya D3 serta jumlah resistor yang terpasang tepat 20 (E1) dan ini berarti bahwa nilai HRA pada kombinasi tersebut adalah nilai terkecil. Kata kunci : Human Error, Human Reliability, Ergonomi,Therp.

Item Type: Article
Subjects: JOURNAL
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri 2006
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 13 Sep 2017 06:21
Last Modified: 13 Sep 2017 06:21
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/29238

Actions (login required)

View Item View Item