PENGARUH PERSEPSI KEADILAN PAJAK TERHADAP PERILAKU KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI (Studi pada KPP Pratama Bandung Cibeunying)

AGUNG HERMAWAN, 104020146 (2016) PENGARUH PERSEPSI KEADILAN PAJAK TERHADAP PERILAKU KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI (Studi pada KPP Pratama Bandung Cibeunying). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi Unpas.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (32kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (87kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (216kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN AGUNG.pdf

Download (6kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 3.pdf

Download (461kB) | Preview
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (423kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar pustaka.pdf

Download (157kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran kuisioner2.pdf

Download (167kB) | Preview
[img]
Preview
Text
tabel rancangan kuisioner.pdf

Download (103kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lampiran olah data.pdf

Download (647kB) | Preview
Official URL: http://fe.unpas.ac.id/

Abstract

Abstrak Permasalahan penelitian ini menjadi pelaksanaan pemeriksaan perpajakan sebagai penerapan kewajiban pajak agar wajib pajak dapat patuh sesuai dengan peraturan yang ada dan perundang-undangan yang berlaku. Tujuan penelitian adalah untuk Mengetahui besarnya Pengaruh Persepsi Keadilan Pajak terhadap Perilaku Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Wilayah Kota Bandung Cibeunying. Penelitian ini merupakan jenis penelitian survey, yaitu penelitian yang dilakukan dengan menggunakan kuesioner sebagai alat penelitian. Tujuan penelitian survey adalah untuk memberikan gambaran secara mendetail tentang latar belakang, sifat-sifat, serta karakter-karakter yang khas dari kasus akan dijadikan suatu hal yang bersifat umum. Berdsarkan hasil olah data pengaruh persepsi keadilan pajak terhadap persepsi keadilan pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cibeunying kota Bandung dengan menggunakan regresi linear sederhana. Berdasarkan hasil pengolahan data dengan menggunakan alat bantu SPSS versi 21.0 di peroleh hasil regresi Y = 10.560 + 0,560X. Berdasarkan persamaan prediksi di atas, maka dapat diinterpretasikan koefisien regresi dari variabel sebagai berikut : Tanda Koefisien regresi ini adalah positif, maka setiap peningkatan persepsi keadilan pajak (X) diprediksi akan meningkatkan perilaku kepatuhan wajib pajak sebesar 0,560 satuan dengan asumsi variabel lainnya konstan. Nilai R korelasi sebesar 0,686 berada diantara 0,650 hingga 0,750 yang termasuk dalam kriteria korelasi kuat. Nilai R-Square sebesar 0,686, menunjukkan bahwa variabel bebas yang digunakan untuk mengukur persepsi keadilan wajib pajak mampu menjelaskan perubahan yang terjadi pada perilaku kepatuhan wajib pajak sebesar 47.1%. Sisanya pengaruh variabel lain yang tidak diamati sebesar 52.9%, yaitu mungkin merupakan pengaruh variabel lain diluar variabel bebas yang diteliti yaitu pengendalian internal dan audit keuangan. Kata kunci: keadilan pajak, kepatuhan wajib pajak

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2010
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 01 Apr 2016 07:40
Last Modified: 04 Sep 2017 02:12
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/1858

Actions (login required)

View Item View Item