Ikhsan Putra Hudaya, 204010014 and Erry R. Pangestu, SE.,MM, Pembimbing (2025) PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PERUM PERHUTANI PHW I BOGOR. Skripsi(S1) thesis, Universitas Pasundan Bandung.
![]() |
Text
1. COVER.pdf Download (71kB) |
![]() |
Text
4. ABSTRAK.pdf Download (128kB) |
![]() |
Text
5. ABSTRACT.pdf Download (127kB) |
![]() |
Text
8. BAB I.pdf Download (203kB) |
![]() |
Text
9. BAB II.pdf Download (592kB) |
![]() |
Text
10. BAB III.pdf Download (234kB) |
![]() |
Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (112kB) |
Abstract
ABSTRAK Dalam penelitian ini ditemukan permasalahan kinerja karyawan yang terdapat pada Perum Perhutani PHW I Bogor, masalah penelitian ini adalah belum optimal nya kinerja karyawan yang di sebabkan oleh rendah nya motivasi kerja dan disiplin kerja pada karyawan Perum Perhutani PHW I Bogor. Motivasi kerja, dan, disiplin kerja merupakan faktor yang diduga berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini dilakukan berdasarkan hasil pra survei variabel kinerja karyawan pada Perum Perhutani PHW I Bogor memperoleh nilai rata-rata skor sebesar 2,96 termasuk dalam kategori kurang baik yang menunjukkan kinerja karyawan pada Perum Perhutani PHW I Bogor kurang baik. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif dan verifikatif. Teknik sampling yang digunakan yaitu nonprobability sampling yang menggunakan teknik sampling jenuh dengan jumlah sampel sebanyak 79 responden. Metode analisis data yang digunakan adalah uji validitas dan reliabilitas, Method of Successive Interval (MSI), analisis regresi linier berganda, korelasi berganda, koefisien determinasi dan uji hipotesis dengan menggunakan alat bantu SPSS Statistic 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada Perum Perhutani PHW I Bogor. Besarnya pengaruh motivasi kerja, dan, disiplin kerja terhadap kinerja karyawan secara simultan adalah sebesar 77,3%. Sedangkan secara parsial besarnya pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 37,5%, dan, pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja karyawan sebesar 39,8%. Kata Kunci: Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, dan, Kinerja Karyawan
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen 2020 |
Depositing User: | Mr FEB-Parid - |
Date Deposited: | 11 Mar 2025 06:23 |
Last Modified: | 11 Mar 2025 06:24 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/74751 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |