STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PT. UNILEVER BANDUNG DALAM MEMPROMOSIKAN PRODUK SABUN MANDI LIFEBOUY DI KOTA BANDUNG

Pramada, M. Amal Wahyu (2024) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PT. UNILEVER BANDUNG DALAM MEMPROMOSIKAN PRODUK SABUN MANDI LIFEBOUY DI KOTA BANDUNG. Thesis(S2) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (45kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Kata Pengantar.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (33kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (187kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (249kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (45kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (187kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul : “STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PT. UNILEVER BANDUNG DALAM MEMPROMOSIKAN PRODUK SABUN MANDI LIFEBOUY DI KOTA BANDUNG”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan yang telah dilaksanakan oleh PT. Unilever Bandung dari unsur Strategi Komunikasi Pemasaran yang terdiri dari mengetahui produk, price, place pemasaran dan promotion sabun mandi lifebuoy PT. Unilever di Kota Bandung dengan fokus implementasi atas hasil dengan menggunakan sumber yang tercantum pada budget dan review serta evaluasi yang telah dicapai. Sehingga diharapkan dapat meningkatkan penjualan PT. Unilever Bandung. Permasalahan dalam penelitian ini perihal persaingan industri sabun antiseptik menyebabkan sabun Lifebuoy sebagai market leader merek sabun antiseptik di Indonesia mengalami penurunan pangsa pasar. Hal ini mengindikasikan bahwa loyalitas konsumen sabun antiseptik Lifebuoy menurun selaras dengan penjualan yang menurun. Dari data yang diperoleh dari survey Top Brand Index, dijelaskan bahwa data Top Brand Index (TBI) sabun antiseptik Lifebuoy di Kota Bandung sangat fluktuatif dari tahun 2020 hingga 2023. Penelitian ini menggunakan metode deskriritif analitis kualitiatif, karena peneliti menginterprestasikan makna frekuensi serta persentase dalam tabel tunggal. Dari yang diperoleh berasal dari penyebaran angket dan wawancara kepada responden, serta wawancara dengan Direktur Customer Development PT. Unilever Bandung. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa prinsip-prinsip strategi komunikasi pemasaran belum sepenuhnya dilaksanakan, seperti unsur analisis terhadap peluang yang tersedia dari lingkungan (yang melahirkan pilihan- pilihan) dan unsur mengembangkan company profile yang mencerminkan kondisi intern perusahaan dan kemampuan yang dimilikinya. Sedangkan indikator Mempromosikan yang belum terlaksana dengan baik adalah dimensi keterbukaan dan dimensi azas manfaat bersama. Adapun hal-hal yang ingin peneliti rekomendasikan Direktur Customer Development PT. Unilever Bandung sebaiknya dalam usaha Mempromosikan penjualan kepada konsumen lebih memperhatikan dan memanfaatkan sarana kerja yang ada secara efisien, sehingga keterbatasan promosi bukan merupakan faktor yang menghambat penjualan sabun mandi lifebouy di Kota Bandung.

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2024
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 21 Sep 2024 04:01
Last Modified: 21 Sep 2024 04:01
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70417

Actions (login required)

View Item View Item