PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LEADERSHIP TERHADAP SMK3 SERTA MENGETAHUI DAMPAK IMPLEMENTASI SMK3 TERHADAP DAYA SAING PADA PT DIRGANTARA INDONESIA DENGAN MENGUNAKAN METODE PATH ANALYSIS

ANGGA SUWARNO, SHAFA and Riza Fathoni Ishak, ds (2024) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LEADERSHIP TERHADAP SMK3 SERTA MENGETAHUI DAMPAK IMPLEMENTASI SMK3 TERHADAP DAYA SAING PADA PT DIRGANTARA INDONESIA DENGAN MENGUNAKAN METODE PATH ANALYSIS. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
Shafa Angga Suwarno_203010182_Teknik Industri.pdf

Download (562kB) | Preview
Official URL: http:/www.teknik.unpas.ac.id

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini menganalisis dan mengetahui pengaruh budaya organisasi dan kepemimpinan terhadap implementasi Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) serta dampaknya terhadap daya saing perusahaan di PT. Dirgantara Indonesia, sebuah industri dirgantara yang menghadapi tantangan dalam menjaga K3. Menggunakan metode path analysis menggunakan aplikasi IBM SPSS Statistics Version 2 dengan data yang dikumpulkan melalui kuesioner likert dari 40 responden karyawan, pada struktur jalur yang pertama penelitian ini menemukan bahwa budaya organisasi dan leadership signifikan berpengaruh terhadap implementasi SMK3, struktur jalur yang kedua Implementasi Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) tidak signifikan berpengaruh terhadap daya saing perusahaan. Kata kunci: Budaya Organisasi, Kepemimpinan, Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3), Daya Saing, Path Analysis

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri 2024
Depositing User: Ms sri -
Date Deposited: 18 Sep 2024 03:58
Last Modified: 18 Sep 2024 03:58
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70198

Actions (login required)

View Item View Item