PENGARUH KOMPENSASI DAN STRES KERJA TERHADAP KEPUASANKERJA SERTA DAMPAKNYA PADATURNOVER INTENTION KARYAWAN JASA PENAGIHAN KARTU KREDIT PT. ZURIEL BONIARGA ULI BANDUNG

Aneng Selpia Juliana, 204010061 and Dr. Ina Ratnamiasih, SE.,MSi, Pembimbing (2024) PENGARUH KOMPENSASI DAN STRES KERJA TERHADAP KEPUASANKERJA SERTA DAMPAKNYA PADATURNOVER INTENTION KARYAWAN JASA PENAGIHAN KARTU KREDIT PT. ZURIEL BONIARGA ULI BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, Universitas Pasundan.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI ANENG.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK SKRIPSI ANENG.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1 SKRIPSI ANENG.pdf

Download (396kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2 SKRIPSI ANENG.pdf

Download (547kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 3 SKRIPSI ANENG.pdf

Download (598kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENGESAHAN SKRIPSI ANENG.pdf

Download (402kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI ANENG.pdf

Download (223kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan stres kerja terhadap kepuasan kerja serta dampaknya pada turnover intention karyawan jasa penagihan kartu kredit PT. Zuriel Boniarga Uli Bandung. PT. Zuriel Boniarga Uli adalah perusahaan jasa penagihan kartu kredit yang berada di Kabupaten Bandung dan telah bekerja sama dengan beberapa perusahaan penyedia jasa kredit seperti Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia (BNI), dan Traveloka (PayLater). PT. Zuriel Boniarga Uli juga telah membuka cabang di berbagai kota seperti Semarang, Makasar, dan Denpasar karena banyaknya data yang dipercayakan kepada perusahaan. Masalah penelitian ini yaitu tingginya tingkat turnover karyawan yang dapat menghambat produktivitas kerja perusahaan dan memicu pandangan negatif mengenai perusahaan yang mengalami turnover. Metode penelitian yang digunakan adalah probability sampling dengan sampel sebanyak 84 responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis jalur (path analysis), metode of successive interval (MSI), analisis koefisien determinasi, dan uji hipotesis dengan menggunakan alat bantu SPSS Statistic 29. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh kompensasi terhadap kepuasan kerja memberikan pengaruh secara langsung sebesar 28,8% dan tidak langsung sebesar 5,8%, pengaruh stres kerja terhadap kepuasan kerja secara langsung sebesar 24,3% dan tidak langsung sebesar 5,3%, pengaruh kompensasi dan stres kerja terhadap kepuasan kerja sebesar 53,4% baik secara langsung maupun tidak langsung, dan pengaruh kepuasan kerja terhadap turnover intention memberikan pengaruh sebesar 33,5%. Kata Kunci: kompensasi, stres kerja, kepuasan kerja, turnover intention

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen 2020
Depositing User: Mr FEB-Parid -
Date Deposited: 04 Sep 2024 03:55
Last Modified: 04 Sep 2024 03:55
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/69740

Actions (login required)

View Item View Item