Zinta Preti, 205060074 (2024) PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA FLIPBOOK TERHADAP HASIL BELAJAR IPAS PADA PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR (Penelitian Kuantitatif Quasi Eksperimen Pada Mata Pelajaran IPAS Kelas V di SDN 223 Bhakti Winaya). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.
|
Text
COVER.pdf Download (185kB) | Preview |
|
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (113kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (237kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (256kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (373kB) | Preview |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (428kB) |
||
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (837kB) |
||
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (189kB) |
||
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (200kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan media Flipbook terhadap hasil belajar peserta didik dalam pembelajaran IPAS di kelas V SDN 223 Bhakti Winaya. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian quasi experimental tipe non-equivalent control group design. Subjek yang digunakan dalam penelitian adalah seluruh peserta didik kelas V SDN 223 Bhakti Winaya. Penelitian ini menggunakan teknik pureposive sampling, objek dalam penelitian ini ialah terdiri dari dua kelompok, yaitu kelas VA sebanyak 25 peserta didik sebagai kelas eksperimen dan kelas VB 25 peserta didik sebagai kelas kontrol. Perlakuan yang diterapkan pada kelompok eksperimen adalah model Problem Based Learning berbantuan media Flipbook. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, uji homogenitas, uji independent sample t-test. Selanjutnya terlihat dari hasil uji hipotesis menggunakan rumus independent sample t-test dihasilkan nilai signifikansi 0,00 < 0,05, maka sebagaimana dalam dasar pengambilan keputusan uji hipotesis independent sample t-test jika nilai signifikansi (2-tail) > 0,05 maka Ho diterima dan Ha ditolak, sedangkan jika nilai signifikansi (2-tail) < 0,05 maka Ho ditolak dan Ha, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan dari penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan media Flipbook terhadap hasil belajar peserta didik kelas V SDN 223 Bhakti Winaya. Kemudian terlihat dari hasil perhitungan yang telah dilakukan dengan menggunakan uji effect size menghasilkan nilai 1,80 yang mana nilai tersebut berada pada kategori besar sehingga dapat dikatakan bahwa pengaruh model Problem Based Learning berbantuan media Flipbook terhadap hasil belajar peserta didik kelas V SDN 223 Bhakti Winaya berpengaruh besar. Kata Kunci : Problem Based Learning, Media Flipbook, Hasil Belajar, IPAS
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2024 |
Depositing User: | E. Nurhayati Djaroni |
Date Deposited: | 11 Jul 2024 06:55 |
Last Modified: | 11 Jul 2024 06:55 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/69282 |
Actions (login required)
View Item |