ANALISIS ASPEK KEPRIBADIAN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL MUARA RASA KARYA DEVANIA ANNESYA MENGGUNAKAN PENDEKATAN PSIKOLOGI SASTRA DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN AJAR SASTRA DI SMA/K

PUTRI Q KANIA, 195030020 (2024) ANALISIS ASPEK KEPRIBADIAN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL MUARA RASA KARYA DEVANIA ANNESYA MENGGUNAKAN PENDEKATAN PSIKOLOGI SASTRA DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN AJAR SASTRA DI SMA/K. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. COVER DEPAN.pdf

Download (98kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (222kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. ABSTRAK.pdf

Download (168kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB I.pdf

Download (146kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB II.pdf

Download (435kB) | Preview
[img] Text
10. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB)
[img] Text
11. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (704kB)
[img] Text
12. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB)
[img]
Preview
Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (95kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Psikologi sasta salah satu kajian sastra yang memaknai karya sastra sebagai ekspresi kepribadian manusia. Terdapat teori dari Sigmund Freud psikologis sastra berupaya mengungkap psikoanalisis kepribadian yang terdiri dari tiga unsur: id, ego, dan superego. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengevaluasi konflik tokoh dan kepribadian tokoh dalam novel Muara Rasa karya Devania Annesya dengan menggunakan pendekatan psikologi sastra. Selanjutnya, temuan penelitian ini akan digunakan sebagai alternatif bahan ajar sastra untuk pendidik di kelas XI SMA/SMK. Penelitian ini menggunakan buku referensi dan novel Devania Annesya "Muara Rasa" sebagai sumber data. Adapun data temuan yang didapat oleh penulis pada penelitian ini ialah 33 data dengan 20 data mengenai kepribadian tokoh dan 13 data mengenai konflik tokoh. Data yang ditemukan pada kepribadian tokoh terdapat 6 data mengenai id, 7 data mengenai ego, dan 7 data mengenai superego. Data yang ditemukan pada konflik tokoh terdapat 5 data mengenai konflik fisik, dan 7 data mengenai konflik batin. Selanjutnya, hasil penelitian tersebut disesuaikan dengan bahan ajar berdasarkan capaian Pembelajaran Fase F dan Tujuan Pembelajaranyang tercantum dalam undang-undang no. 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional pasal 4. Kata kunci: Psikologi sastra, kepribadian tokoh, konflik tokoh, Analisis novel

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2023
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 07 Mar 2024 06:49
Last Modified: 07 Mar 2024 06:49
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/68148

Actions (login required)

View Item View Item