ANALISIS PERBANDINGAN PENJUALAN OFFLINE DAN ONLINE PADA LTE STORE DI KOTA BANDUNG

Saputra, Firmansyah (2024) ANALISIS PERBANDINGAN PENJUALAN OFFLINE DAN ONLINE PADA LTE STORE DI KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
DAFTAR ISI.docx

Download (17kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRACT B. SUNDA.pdf

Download (33kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (55kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (151kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER SKIPSRI.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACT B.INGGRIS .pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK B.INDONESIA.pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (293kB) | Preview

Abstract

Usaha dari LTE Store merumakan usaha yang bergerak di bidang elektronik/handphone dan handphone dijadikan simple pengujian Analisis Perbandingan Offline dan Online, karena LTE Store ini mengalami penurunan dan kenaikan di setiap tahunnya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penurunan dan peneliti akan memberi saran untuk mestabilkan penjualan pada LTE Store di kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Teknik pengumpulan data primer dilakukan dengan cara wawancara terstruktur dan observasi partisipan, sedankan pengumpulan data sekunder dilakukan dengan studi keputusan. Teknik analisis ini menggunakan penghitungan data dari Tahun ke tahun. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kondisi penjualan pada tahun 2020 – 2021 mengalami penurunan pada penjualan handphone. Analisis perbandingan penjualan Offline dan Online sebagai alat perencanaan laba pada usaha LTE Store periode januari 2019. Artinya, usaha LTE Store mendapatkan keuntungan setiap bulannya. Sebelum penjualan mengalami penurunan pendapatan setiap bulannya hal ini disebabkan karena pada tahun 2020 – 2021 mengalami pandemic pandemi sehingga berpengaruh kepada penjualan pada LTE Store di k ota Bandung. Selain itu dapat di simpulkan bahwa pendapatan hasil BEP adlah nol, yang menandakan usaha tersebut tidak mengalami kerugian dan keuntungan yang berarti penjual sama dengan biaya atau dapat disebut dengan titik impas. Faktor-faktor yang mempengaruhi perhitungan dari tahun ke tahun terdapat dua faktor yaitu factor eksternal dan factor internal yaitu harga jual, promosi, diskon, dan nama LTE Store. Saran yang dapat peneliti berikan adalah pemilik usaha sebaiknya meningkatkan pada menjualan Offline dengan memberikan diskon atau bonus kepada konsumen atau dengan mempromosikan LTE Store lebih jauh jangkauannya agar usaha tidak mengalami kerugian pada penjualan Offline. Kata kunci : Analisis Perbandingan Penjualan Offline dan Online

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2023
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 29 Jan 2024 06:11
Last Modified: 29 Jan 2024 06:11
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/67769

Actions (login required)

View Item View Item