ANALISIS USAHA JASA TITIP DALAM PENGIRIMAN BARANG MERCHANDISE KPOP (STUDI KASUS PADA ONLINE SHOP DISTRICTKSHOP)

Amalia, Yasmin Ghina (2023) ANALISIS USAHA JASA TITIP DALAM PENGIRIMAN BARANG MERCHANDISE KPOP (STUDI KASUS PADA ONLINE SHOP DISTRICTKSHOP). Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img]
Preview
Text
8. Daftar Isi.pdf

Download (205kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (39kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. Kata Pengantar.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Abstrak.pdf

Download (14kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. Bab 1.pdf

Download (325kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13. Bab 2.pdf

Download (280kB) | Preview
[img]
Preview
Text
17. Daftar Pustaka.pdf

Download (216kB) | Preview

Abstract

DistrictKShop merupakan sebuah online shop berbasis jasa titip yang berdiri sejak tahun 2018. Berlokasi di Matraman, Jakarta Timur. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa terdapat permasalahan yang terjadi dalam kegiatan usaha ini yaitu sering mengalami kesulitan saat pengiriman yang menyebabkan keterlambatan saat pengiriman yang tidak sesuai dengan yang dijadwal. Tujuan dari penelitian dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan pengiriman barang merchandise pada usaha Jasa Titip DistrictKShop. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi non partisipan, wawancara terstruktur dan dokumentasi. Untuk analisis data menggunakan reduksi data, display data, dan kesimpulan dan verifikasi. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil penelitian, bahwa tahapan pelaksanaan pengiriman barang merchandise pada usaha Jasa Titip Districtkshop melewati bukan hanya satu hingga dua tahapan melainkan lebih panjang dari yang diketahui secara umum. Selain itu, DistrictKShop memiliki sistem pengiriman barang yang cermat dan terorganisir dengan baik. Dalam upaya untuk memenuhi kepuasan pelanggan, mereka telah berinvestasi dalam pengemasan yang estetis dan aman, memastikan bahwa barang merchandise K-pop sampai kepada pelanggan dalam kondisi yang baik, pelayanan pelanggan yang responsif dan komunikasi yang efektif dengan pengguna jasa titip sangat penting dalam membangun kepercayaan pelanggan. Saran untuk DistrictKShop adalah meningkatkan kerjasama dengan penyedia logistik untuk mengurangi biaya pengiriman, memperluas jaringan pasokan untuk mengatasi keterbatasan stok barang, dan menjaga ketepatan waktu pengiriman. Selain itu, diversifikasi produk dengan menambahkan barang-barang K-pop yang unik dan eksklusif dapat meningkatkan daya tarik pelanggan. Kata Kunci: Jasa Titip, Pengiriman Barang, Merchandise K-pop, dan Online Shop

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2023
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 01 Nov 2023 03:09
Last Modified: 01 Nov 2023 03:09
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/67313

Actions (login required)

View Item View Item